Sosok Nadiem Makarim Mendikbudristek, Ternyata Cucu Perintis Kemerdekaan Indonesia

- 28 September 2022, 12:32 WIB
Mendikbudristek Nadiem Makarim.
Mendikbudristek Nadiem Makarim. /Instagram/

 

PRIANGANTIMURNEWS - Artikel ini membahas sosok Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Mendikbudristek) Nadiem Makarim. 

Nama Nadiem Makarim mulai dikenal karena terobosannya melalui Gojek, sebelum menjabat sebagai Mendikbudristek. 

Sosok Nadiem Makarim dikenal mempermudah kehidupan masyarakat melalui Gojek.

Terobosan Nadiem Makarim melalui Gojek mampu membuka lapangan kerja, mendorong generasi muda untuk berinovasi dan berkarya.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Leo Hari Ini Rabu, 28 September 2022, Pesaing Mencoba Menghancurkan Rencana Kamu

Dilansir Priangantimurnews.com dari berbagai sumber, dibawah ini fakta menarik sosok Nadiem Makarim, Mendikbudristek RI. 

• Bukan berasal dari keluarga pengusaha

Nadiem Makarim merupakan anak ketiga, dari pasangan Nono Anwar Makarim dan Atika Algadri. Ayahnya berasal dari Pekalongan dan ibunya berdarah Arab Pasuruan.

Halaman:

Editor: Anto Sugiarto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x