Sosok Nadiem Makarim Mendikbudristek, Ternyata Cucu Perintis Kemerdekaan Indonesia

- 28 September 2022, 12:32 WIB
Mendikbudristek Nadiem Makarim.
Mendikbudristek Nadiem Makarim. /Instagram/

Usai lulus SMA pada 2002, dia kuliah di Brown University, AS, mengambil program studi Hubungan Internasional.

Selain itu, dia juga sempat mengambil program pertukaran pelajar di London School of Economics di Inggris di masa kuliahnya.

Usai mendapat gelar BA in International Relation, Nadiem mengambil pendidikan di program MBA Harvard Business School, University of Harvard dan lulus 2011.

• Sosok di balik Gojek

Nama Nadiem Makarim dikenal masyarakat, berkat keberhasilan merintis Gojek, sebuah platform mempermudah pemesanan melalui ojek. 

Baca Juga: Curacao Frustasi! Perjuangan Timnas Indonesia Dinilai Layaknya Raksasa Amerika Latin, Gaji STY Tersorot

• Memiliki semangat kontribusi yang tinggi untuk Indonesia

Nadiem Makarim lahir di Singapura dan menghabiskan waktu di luar negeri, namun jiwa nasionalismenya tidak luntur.

Kedua orang tuanya sangat nasionalis dan selalu diajari untuk mencintai negara dan harus memiliki kontribusi bagi Tanah Air.

• Menteri termuda sepanjang sejarah Indonesia

Halaman:

Editor: Anto Sugiarto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x