Jumlah Penduduk Meningkat 1,13 persen, Ini Enam Provinsi dengan Jumlah Penduduk Tertinggi di Indonenesia 2022

- 22 Desember 2022, 16:04 WIB
Screenshoot data statistik jumlah penduduk Indonesia/gis.dukcapil.kemendagri.go.id
Screenshoot data statistik jumlah penduduk Indonesia/gis.dukcapil.kemendagri.go.id /

6. DKI Jakarta

Pada tahun 2022 jumlah penduduk mencapai 11,29 juta jiwa. mengalami peningkatan dari tahun 2021 yang mencapai 10.60 juta jiwa. Terus meningkat dibandingkan tahun 2020 yang mencapai 10,56 juta jiwa. 

Baca Juga: Menjelang Tahun Baru 2023, Camat Cipedes Kota Tasikmalaya Menghimbau Hal Ini

Sementara Provinsi yang paling sedikit adalah Kalimantan Utara dengan penduduk 709 ribu jiwa, disusul kedua terbawah adalah Papua Barat dengan jumlah penduduk 1,16 juta jiwa.

Bertambahnya jumlah penduduk memiliki dua faktor, diantaranya jumlah kelahiran atau pendatang yang menetap di Indonesia. Walau presentasi grafik kelahiran naik dan turun, tetapi faktor pertambahan penduduk terus meningkat. Maka, banyaknya pendatang memilih menetap di Indonesia bisa menjadi salah satu faktor lain pertambahan penduduk.***

Sumber: gis.dukcapil.kemendagri.go.id dan bps.gi.id

Halaman:

Editor: Galih R


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah