PJU dan Jurnalis Pokja Polres Tasikmalaya Seru Ramaikan HUT Bhayangkara ke 78

- 15 Juni 2024, 12:30 WIB
PJU Polres Tasikmalaya dan para Jurnalis turun meramaikan HUT Bhayangkara ke 78./Edi Mulyana/priangantimurnews/PRMN
PJU Polres Tasikmalaya dan para Jurnalis turun meramaikan HUT Bhayangkara ke 78./Edi Mulyana/priangantimurnews/PRMN /

PRIANGANTIMURNEWS - Untuk tetap menjaga hubungan silaturahmi antara Polisi dan Jurnalis Pokja Polres Tasikmalaya yang sejak lama sudah terbangun dengan baik. 

Polres Tasikmalaya dan jurnalis pokja polres membuka rangkaian acara peringatan Hari Bhayangkara ke-78 dengan menggelar pertandingan eksibisi mini soccer antara Polres dan Pokja Jurnalis Tasikmalaya.

Pertandingan sepak bola antar jurnalis dan Pejabat Utama (PJU) yang berlangsung disaksikan langsung oleh Plh Kapolres Tasikmalaya, AKBP. Suhardi Hery Heryanto dan jajaran anggotanya berlangsung seru.

Baca Juga: PJU Banyak Yang Mati, Ini Alasan dan Kewenangannya

Jurnalis yang turut bertanding meramaikan HUT Bhayangkara ke 78 di pimpin langsung Ketua Pokja Jurnalis Polres Tasikmalaya, Deden Rahardian dari Trans7, Edi Mulyana dari PRMN. 

Selain itu, Aris dari PR cetak, Yudi dari TVRI, Apip dari HR, Usep Inilahtasik, Ujang alias Obet dari Radar, Irpan AyoTasik, Rizky, Eko dari SCTV, dan Ato dari Kapol TV. 

Pertandingan sepak bola pejabat utama Polres Tasikmalaya PS Jurnalis yang di gagas untuk persahabatan berlangsung dengan penuh keakraban, canda tawa dan tidak ada sekat perbedaan profesi. 

Baca Juga: Keluarga Korban Minta PJU/APH, Pelaku di Adili Jangan Ada Main

Kapolres Tasikmalaya AKBP Suhardi Heri Haryanto mengatakan, pertandingan eksibisi ini bertujuan untuk meningkatkan kesehatan dan kebugaran jasmani para personel Polres Tasikmalaya dan jurnalis.

Halaman:

Editor: Sri Hastuti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah