Antisipasi Kebakaran Pegawai Imigrasi Dilatih Cara Penanganan

- 18 Februari 2022, 21:55 WIB
Kantor Imigrasi Kelas ll Non TPI Tasikmalaya dan BPBD juga Damkar antisipasi bencana kebakaran.
Kantor Imigrasi Kelas ll Non TPI Tasikmalaya dan BPBD juga Damkar antisipasi bencana kebakaran. /dok Humas Imigrasi Kelas ll Non TPI Tasikmalaya/

Dengan melaksanakan in house training pencegahan dan penangulangan kebakaran ini diharapkan kita mampu meminimalisir dampak dari kebakaran

Kegiatan ini sangatlah penting, saya minta seluruh jajaran dilingkungan Kantor Imigrasi kelas II Non TPI Tasikmalaya agar dapat mengikuti dengan seksama,

"Tolong tanyakan apabila ada yang tidak dipahami. Kepada Kepala Kantor dan para pejabat administrator di Kantor Imigrasi Tasikmalaya,

Saya minta agar selalu melakukan sinergitas dan berkolaborasi dengan instansi terkait, khususnya dengan BPBD dan Damkar dalam pelaksanaan pencegahan dan penangulangan bencana kebakaran.

“Saya juga tidak bosan-bosan untuk selalu mengingatkan, sesuai dengan arahan dari, Sekjen tadi pagi, Varian Omicron diprediksi masih akan mewabah selama 2 minggu kedepan," kata Kakanwil.

Baca Juga: Bukan Cristiano Ronaldo, Berikut 5 Penyerang Tercepat di Dunia Tahun 2022: No 1 Capai 38 KM per Jam

Bahkan ada kemungkinan akan memunculkan varian baru lainnya, untuk itu mari sama-sama kita terapkan seketat mungkin.

"Mari kita jaga protokol kesehatan dalam pencegahan Covid-19 seketat mungkin dengan selalu rajin berolahraga serta menjaga asupan nutrisi agas sistem imun kita terjaga."ujar,
Sudjonggo.

Seluruh pegawai Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Tasikmalaya nampak antusias dalam mendengarkan pemaparan materi antisipasi kebakaran dan dalam penanganan kebakaran yang di sampaikan oleh tim damkar nampak antusias

“Kegiatan ini dilaksanakan bertujuan untuk meningkatkan keterampilan dan pembekalan kepada seluruh ASN dan PPNPN."kata Kepala Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Tasikmalaya, Suyitno.

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah