Tiga Bulan Wajah Baru Jalan HZ  Mustofa Kota Tasikmalaya, Menuai Pujian Tetapi Juga Banyak Keluhan

- 22 Desember 2022, 22:36 WIB
Penampakan wajah baru  Jalan HZ Mustofa Kota Tasikmalaya
Penampakan wajah baru Jalan HZ Mustofa Kota Tasikmalaya /Yunio Achmad Dimyati S/Priangantimurnews

Alasannya karena kemacetan yang terjadi, sebenarnya akibat mobil itu sendiri yang berkeliling di jalur yang sama demi mencari tempat parkir. Padahal hazet saja sudah sempit,” ucapnya.

Baca Juga: Info Persib Bandung: Menyedihkan, Kiper Reky Rahayu Cedera, Begini Kondisinya Sekarang

Beliau pun menyampaikan bahwa perlu mencari solusi untuk tempat parkir tersebut.

Diketahui walau ada beberapa lahan kosong disekitar Hazet tetapi lahan tersebut dipakai untuk parkir masing-masing toko.***

 

Halaman:

Editor: Muh Romli


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah