Piala AFF 2022 Akan Bergulir Mulai 20 Desember 2022, PSSI Pilih Dia Stadion ini Sebagai Kandang Timnas

- 10 November 2022, 09:38 WIB
Stadion Pakansari di Bogor akan menjadi kandang Timnas dalam AFF Cup, Desember 2022.
Stadion Pakansari di Bogor akan menjadi kandang Timnas dalam AFF Cup, Desember 2022. /ANTARA

PRIANGANTIMURNEWS- Piala AFF adalah turnamen sepak bola yang mempertemukan tim nasional negara-negara anggota Federasi ASEAN.

Kompetisi Piala AFF ini digelar setiap dua tahun sekali. Tahun ini Indonesia rencananya akan menjadi tuan rumah turnamen ini.Turnamen ini akan dimulai pada 20 Desember dan berakhir pada 16 Januari 2023.

Timnas Indonesia bergabung di Group A. Di Group ini ada Thailand sebagai juara bertahan, Filipina Kamboja dan Brunei Darussalam.

Baca Juga: Jadwal Samsat Keliling di Wilayah Jakarta, Bekasi, Depok Tangerang Kamis 10 November 2022

Semua tim dalam grup akan saling berhadapan dan setiap tim akan melakoni pertandingan tandang dan dua kali kandang.

Untuk tempat pelaksanaan Piala AFF ini rencananya akan memakai Stadion Pakansari di Bogor atau Stadion Patriot Candrabhaga di Bekasi.

Hal ini oleh Menteri Pemuda dan Olahraga Zainudin Amali

Sebelumnya Menpora sudah berkomunikasi dengan Yunus Nusi selaku Sekjen PSSI.

"Beliau (Yunus Nusi) sudah oke tetkait Stadion Patriot atau Pakansari sebagai tempat turnamen." kata Menpora, seperti dikutip priangantimurnews. pikiran-rakyat. com dari Antara.

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x