Unik dan Megah Berikut Profil Stadion Piala Dunia 2022 Qatar

- 6 Desember 2022, 20:00 WIB
Potret Stadion venue Piala Dunia 2022 di Qatar
Potret Stadion venue Piala Dunia 2022 di Qatar /Youtube Starting Eleven/

Baca Juga: SENGIT!! Pernyataan Mengejutkan Djadjang Nurjaman di Laga PSM Makassar vs Persikabo 1973

5. Khalifa Internasional Stadion

Khalifa Internasional Stadion menjadi satu diantara venue megah Piala Dunia 2022 Qatar di Stadion ini 8 pertandingan kabarnya akan digelar 6 laga fase grup satu laga babak 16 besar dan Laga perebutan tempat ketiga.

perbaikan besar-besaran dilakukan saat Stadion khalifah internasional menjadi salah satu arena piala dunia 2022 salah satunya adalah peningkatan kapasitas 2 kali lipat dari 20.000 menjadi 45.000 penonton.

Stadion Khalifa Internasional sejaknya sudah eksis sejak 1976 arena yang pernah dipakai untuk Asian games 2006 itu Mengalami berbagai renovasi Stadion ini dibangun dengan konsep multi cabang untuk menjadi arena tanding olahraga lain.

arsitek juga memasang semacam rangka berbentuk busur agar memungkinkan melaksanakannya pertunjukan kembang api.

Baca Juga: SEPUTAR PIALA DUNIA 2022: Kronologi Jepang Kalah Adu Penalti Lawan Kroasia

6. Stadion Education

Tempat ini dibangun khusus untuk menyorot posisi Qatar sebagai pusat pembelajaran yang dinamis bagi siswa dan akademisi di seluruh Arab dan sekitarnya.

Stadion ini adalah tempat megah yang berlokasi di Al Rayan Qatar atau lebih tepatnya 15 km dari ibukota Doha Stadion yang dirancang oleh fenwick iribaron arsitek dan pattern desain ini kabarnya mampu menampung 40.000 penonton.

Halaman:

Editor: Galih Cipta Nugraha

Sumber: YouTube Starting Eleven


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x