Mengejutkan! Ternyata Pelatih Fisik Persija Jakarta Paul Keenan Sudah Membaca Strategi Luis Milla

- 1 April 2023, 13:58 WIB
Pelatih Fisik Persija Jakarta angkat bicara usai Macan Kemayoran lawan Maung Bandung.
Pelatih Fisik Persija Jakarta angkat bicara usai Macan Kemayoran lawan Maung Bandung. /YouTube/RV SPORTNESIA/

PRIANGANTIMURNEWS - Persija Jakarta berhasil mengalahkan Persib Bandung dalam laga tunda pekan ke-28 dari Liga 1. 

Diketahui pelatih fisik Persija Jakarta Paul Keenan mengaku sudah membaca strategi pelatih Persib Luis Milla.

Paul Keenan mengatakan sejatinya pertandingan lawan Persib Bandung terasa sulit lantaran lanjutannya dan kawan-kawan kalah dari Persita Tangerang di laga sebelumnya.

 

Baca Juga: Pelet Cinta Ampuh dalam Satu Hari Dengan Bawang Putih! Dijamin Mebuat Si TargetTergila-Gila

Namun kini pemain Persija Jakarta menunjukkan mental yang luar biasa setelah sukses membungkam Persib Bandung.

"Beberapa minggu ini terasa sulit bagi Persija Jakarta bagaimana membangkitkan mental setelah kami kalah melawan Persita Tangerang tapi lawan Persib Bandung semalam mental tim kembali bangkit," kata Paul Keenan.

Lanjutnya "pertama dan kedua sempat berhasil mengancam dengan berbagai upaya serangan, terutama lewat lemparan jauh dan service," kata Paul Keenan.

 

Baca Juga: Akhirnya Palestina Nekat Lakukan Hal Ini Demi Indonesia Kembali Menjadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20 2023

"Saya sudah punya feeling karena itu ancaman yang cukup berbahaya untuk bekerja melalui Robi Darwis bola panjangnya sungguh luar biasa. Saya apresiasi Persija kemenangan melawan Persib Bandung terasa spesial," Paul Keenan.

Bagaimana Persija Jakarta pasalnya dalam minggu-minggu ini dan kesayangan Jakmania itu dalam masa-masa yang sulit lebih besar tak bisa didampingi oleh pelatih utamanya Thomas Doll.

Thomas Doll terkena hukuman akumulasi kartu kuning sehingga harus meninggalkan Persija kontra Persib. Selain itu Paul Keenan mengucapkan terima kasih kepada Jakmania pasalnya para pemain termotivasi berkat teriakan dari kelompok suporter setia Persija Jakarta.

 

Baca Juga: Ini delapan Tips agar Jualan Online Laris Manis di Bulan Ramadhan

"Saya sangat senang fans Persija Jakarta datang dan memenuhi Stadion, mereka sangat-sangat membantu kami saat bertahan dan menyerang. Terima kasih atas klub dan fans akhirnya kejadian lawan Persib full senyum di Stadion Patriot Candrabhaga," katanya Paul Keenan.

Sementara itu, pemain Persija Jakarta Syahrian Abimanyu dan Andritany mempersembahkan kemenangan ini untuk Jakmania sebab suporter memberi pengaruh yang luar biasa kala menjamu Persib Bandung.***

Editor: Sri Hastuti

Sumber: YouTube RV SPORTNESIA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x