Ingin Berkarir di Bidang Teknologi? Ini Bahasa Pemrograman yang wajib Dikuasai

- 16 Januari 2022, 06:49 WIB
Ilustrasi seseorang yang bekerja di bidang teknologi wajib kuasai Bahasa Pemrograman
Ilustrasi seseorang yang bekerja di bidang teknologi wajib kuasai Bahasa Pemrograman /Antara/

Contoh tools yang termasuk dalam badan JavaScript adalah pengembangan markup language HTML serta CSS. Dengan kemampuan kedua tools tersebut, JavaScript juga banyak digunakan untuk mobile app, game, hingga desktop app development

4. C++
Jenis bahasa pemrograman berikutnya adalah yang perlu kamu pahami adalah C++.

C++ merupakan sebuah pembaharuan dari bahasa pemrograman C yang dikenal sebagai salah satu bahasa pemrograman tertua di dunia.

Baca Juga: Anda Harus Tahu, Ini Manfaat Sedekah

Jika dibandingkan dengan C, perbedaan yang paling mencolok dari C++ terletak pada caranya menyelesaikan sebuah masalah.

Pada bahasa pemrograman C, masalah diselesaikan dengan melakukan tahap prosedural, di mana kode akan dibagi pada sub-sub masalah yang lebih kecil.

Sementara itu, penyelesaian masalah pada C++ lebih terpusat kepada objek, sehingga tiap isu yang ditemukan akan dipilah ke dalam beberapa class.

Baca Juga: Drama Our Beloved Summer Bagikan Potongan Gambar Kim Da Mi dan Choi Woo Shik yang Kencan Romantis

Karena kemampuan mutakhirnya tersebut, bahasa pemrograman yang dikembangkan oleh Bjarne Stroustrup ini banyak digunakan oleh perusahaan-perusahaan besar seperti Adobe dan Mozilla Firefox.***

 

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah