Sering Muncul Dalam Game! Kisah Asli Tokoh Pahlawan Legendaris Dalam Cerita Rakyat Berbagai Negara

- 20 Agustus 2022, 15:13 WIB
Ilustrasi Para Pahlawan Legendaris dari beberapa Negara ada nama Gatotkaca
Ilustrasi Para Pahlawan Legendaris dari beberapa Negara ada nama Gatotkaca /Tangkapan Layar Youtube Daftar Populer/

PRIANGANTIMURNEWS - Tahun 2015 kemarin Presiden Jokowi memasukkan 5 nama baru dalam daftar Pahlawan Nasional penambahan ini membuat jumlah Pahlawan Nasional Indonesia mencapai 168 orang Sejak pertama diumumkan pada tahun 1959.

Nah dari 168 ini berapa nih Pahlawan Nasional yang kamu kenal 15, 10 atau udah 100 lebih pada tahun enggak sih,

selain Pahlawan Nasional yang sudah ditetapkan secara resmi ternyata di tiap daerah atau negara ada juga tuh pahlawan legendaris yang dikenal lewat cerita-cerita rakyat setempat.

Inilah Pahlawan legendaris dari Cerita Rakyat yang ada di dunia seperti yang bakal kita bahas.

Contohnya aja sosok Badang Ia sosok yang satu ini Dia jadi Hero di game Mobile Legends yang dulunya santer dibicarakan oleh user asal Malaysia,

Baca Juga: MENGEJUTKAN! Inilah Makna Dibalik Logo Piala Dunia U20 Indonesia Yang Dirilis FIFA Pada 17 Agustus 2022

Badang berasal dari Negeri Jiran Malaysia dalam ceritanya Badang dikisahkan sebagai Pemuda pekerja keras yang kesehariannya berburu di hutan.

Pada suatu hari hasil buruannya terus dicuri oleh makhluk misterius, makhluk tersebut adalah roh air atau setan air yang tinggal di tempatnya berburu tentu saja Badang kesal dan mengincar si Setan.

Diwaktu penghakimannya setan ini meminta ampun dan memberi badan satu permintaan Badang pun meminta dia agar menjadi orang paling kuat di Tanah Melayu dengan kekuatan tersebut Badang berhasil menjadi panglima perang kerajaan dengan beragam cerita yang melegenda.

Halaman:

Editor: Galih Cipta Nugraha

Sumber: Youtube Daftar Populer


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x