Daftar 20 Nama Bayi Laki-laki Perpaduan Tiga Bahasa Jawa Arab Sansekerta Islami Bermakna Penuh Kemuliaan Hidup

- 27 Agustus 2022, 09:52 WIB
Illustrasi nama bayi perpaduan tiga bahasa Jawa Arab dan Sanksekertam memiliki makna penuh kemuliaan
Illustrasi nama bayi perpaduan tiga bahasa Jawa Arab dan Sanksekertam memiliki makna penuh kemuliaan /Instagram /@inspirasinama_bayi

Baca Juga: 62 Rangkaian Nama Bayi Laki Laki dan Perempuan Tiga Kata Terbaru, Lahir Bulan Agustus, Lengkap dengan Artinya

5. Rafqi Aulian
Artinya, laki-laki yang lemah lembut dan penuh semangat.

6. Raihan Najwan
Artinya, seorang anak yang diberikan banyak kemenangan.

Baca Juga: KASUS SUBANG MENGHEBOHKAN: Bikin Syok! Ada 11 Temuan Di TKP Adalah Petunjuk Emas!

7. Raihan Najwan
Artinya, seorang anak yang diberikan banyak kemenangan.

8. Rashidan Shadiq
Artinya, anak laki-laki yang jujur dan penuh ketulusan hati.

9. Rasyid Luthfi
Artinya, seorang yang kerap memberikan petunjuk dan bersikap lembut seorang pemimpin.


10. Shadam Syazwan
Artinya, anak laki-laki yang hidup dalam keteraturan.

11. Shawqi Rahman
Artinya, anak laki-laki yang penuh kasih sayang dan belas kasihan.


12. Zaafir Shafiq
Artinya, anak laki-laki yang penuh kemenangan juga pemaaf.

Halaman:

Editor: Muh Romli


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah