Ternyata Ini Alasan Kucing Berisik Saat Kawin, Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya!

- 4 Januari 2023, 15:20 WIB
 Ilustrasi kucing sedang kawin selalu berisik./Tangkapan layar Youtube/puspusmiaw
Ilustrasi kucing sedang kawin selalu berisik./Tangkapan layar Youtube/puspusmiaw /

PRIANGANTIMURNEWS - Sudah bukan hal aneh jika kita menemukan kucing yang sedang kawin mengeluarkan suara-suara yang membuat kita risih.

Ya, sepasang kucing yang tengah bercinta kerap mengeluarkan suara yang seakan tengah saling bertengkar.

Meski demikian ternyata mereka tidak sedang bertengkar lho. Mereka mengeluarkan suara sangat keras karena hal itu adalah bagian dari ritual pacaran mereka.

Baca Juga: Inisial Y Merapat Ke Persib Bandung! Arema FC Hanya Disanksi 8 Laga Tanpa Penonton!

Berikut penjelasan terkait alasan kucing kawin berisik, masa birahi kucing dan cara mengatasinya.

Alasan kucing kawin berisik

Melansir dari Animal Wised, mula-mula kucing perempuan yang mengeluarkan bunyi demi memikat pejantan.

Ketika kucing jantan mulai membalas mengeong, proses kawin dimulai dan suara mengeong keduanya akan terdengar lebih keras.

Baca Juga: Perbandingan Harga BBM di Pertamina Vs SPBU Swasta Terbaru , Siapa yang Lebih Murah?

Begitulah cara kucing jantan dan betina menyatakan bahwa mereka siap untuk kawin.

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: Youtube puspusmiaw


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x