FAKTA MENARIK! Inilah 6 Makanan Khas Lebaran di Berbagai Negara

- 18 April 2023, 09:50 WIB
Inilah beberapa makanan khas lebaran di berbagai negara di Dunia
Inilah beberapa makanan khas lebaran di berbagai negara di Dunia /Youtube Bobo TV/

 

PRIANGANTIMURNEWS - Makanan khas Lebaran di berbagai negara, makanan khas Lebaran di Indonesia identik dengan opor ayam dan rendang.

menu itu memang sudah sangat identik dengan perayaan Idul Fitri di negeri ini tidak kalah dengan Indonesia negara lain juga punya menu khas lebaran yang juga lezat dan unik.

inilah 6 makanan khas Lebaran dari berbagai Negara:

Baca Juga: PP Muhammadiyah Sudah Tetapkan Hari Raya Idul Fitri Lebih Cepat, Jadwal Sidang Isbat!

1. India

Hyderabadi Mutton Daleem (Halem) Adalah hidangan Lebaran khas India diraba di Halim merupakan makanan favorit masyarakat India yang terbuat dari bubur gandum daging sapi atau kambing dan kaca lentil yang ditumbuk halus.

 

2. Tiongkok

Halaman:

Editor: Galih Cipta Nugraha

Sumber: Youtube Bobo TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x