Pesawat Susi Air Diusir Paksa Oleh Satpol PP dari Hanggar di Malinau, Ada Apa Nih?

- 2 Februari 2022, 14:04 WIB
Pesawat kormersil milik Susi Air diusir paksa oleh SAtpol PP dari Hanggar di Malinau 
Pesawat kormersil milik Susi Air diusir paksa oleh SAtpol PP dari Hanggar di Malinau  /Tangkapan Layar twitter @susipudjiastuti/

PRIANGANTIMURNEWS- Maskapai penerbangan Susi Air, Rabu 2 Februari 2022, diusir paksa dari hanggar di Malinau, Kalimantan Utara.

Pemiliki Susi Air Susi Pudjiastuti  dalam akun twitternya membenarkan jika Susi Air dikeluarkan paksa oleh sekumpulan Satpol PP dari Hanggar Malinau. 

Padahal Susi Air telah menyewa selama 10 tahun untuk melayani penerbangana di wilayah Kaltara. 

Baca Juga: Dembele Tolak Tawaran Pelepasan dari Barcelona: Joan Laporta, Masalah Dembele Sulit Dipahami

Menurut SUsi kuasa wewenang begitu hebatnya, aoa yang kau lakuakn 10 tahun terbang dan malayani wilayah Kaltara yang sulit dijangkau, ternyata.

Di akun media sosial Twitter miliknya @susipudjiastuti, " seringkali ada kejutan dalam hari-hari kita .. Kejutan hari ini, sy dapat video dari anak saya ttg pesawat Susi Air dikeluarkan paksa oleh sekumpulan Satpol PP dari Hanggar Malinau setelah kita sewa selama 10 tahun ini untuk melayani penerbangan di wilayah Kaltara , Kuasa .. wewenang .. begitu hebatnya .. Apa yang kau lakukan 10 tahun terbang & melayani wilayah Kaltara yang sulit dijangkau, ternyata, "ungkapnya.

Susi sendiri mengaku belum mengetahui pengusiran pesawat milik tersebut. Apakah masalah perpanjang kontrak atau ada masalah lain.

Baca Juga: Transfer Aubameyang ke Barcelona Berjalan di Menit Terakhir dari Hari Batas Waktu

"Belum diketahui secara pasti penyebab pengusiran tersebut. Apa karena masalah perpanjangan kontrak atau ada masalah lain," ujarnya. ***

 

Editor: Muh Romli

Sumber: Twitter/ @susipudjiastuti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x