Utang Luar Negeri Tembus Rp 7.000 T, Luhut: Masih Yang Tekecil Dibanding Negara Lain

- 9 Agustus 2022, 12:59 WIB
Menko Merves Luhut Binsar Pandjaitan saat menghadiri ground breaking tol Serang-Panimbang/maritim.go.id
Menko Merves Luhut Binsar Pandjaitan saat menghadiri ground breaking tol Serang-Panimbang/maritim.go.id /

Luhut menjelaskan, 88,28 persen utang Indonesia didominasi oleh Surat Berharga Negara (SBN) dengan nilai Rp 6.175,83 triliun per akhir Mei 2022. Semebtara Rp825,4 triliun berasal dari pinjaman yang terdiri dari pinjaman dalam negeri Rp14,74 triliun dan pinjan luar negeri Rp811,67 triliun.***

Disclaimer: artikel ini pernah tayang di https://seputartangsel.pikiran-rakyat.com/nasional/pr-145223689/utang-indonesia-rp7000-triliun-luhut-binsar-pandjaitan-jangan-dengar-bicara-yang-aneh-aneh?page=2

 

Halaman:

Editor: Galih R

Sumber: Seputar Tangsel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah