Jokowi Tinjau Langsung ke Lapangan, Jokowi Minta Percepat Perbaikan Infrastruktur dan Evakuasi Korban

- 23 November 2022, 10:05 WIB
Presiden Joko Widodo (Jokowi) melakukan peninjauan langsung di lokasi yang terdampak gempa dengan magnitudo 5,6 di Kecamatan Cugenang, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, pada Selasa (22/11/2022).
Presiden Joko Widodo (Jokowi) melakukan peninjauan langsung di lokasi yang terdampak gempa dengan magnitudo 5,6 di Kecamatan Cugenang, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, pada Selasa (22/11/2022). /Sekretariat Presiden

Semoga tergantikan apa yang telah diberikan oleh Bapak Presiden kita. Aamiin. Terima kasih banyak," ucap Yuli.

Senada, Yanti yang juga merupakan warga terdampak gempa bumi menyampaikan apresiasinya kepada Presiden yang telah berkunjung ke lokasi pengungsian dan memberikan bantuan kepada warga terdampak gempa bumi.

"Dapat bingkisan dibagi-bagi semua, sembako. Mudah-mudahan bermanfaat. Terima kasih buat Bapak yang sudah meluangkan waktunya, pastinya juga sibuk. Pokoknya terima kasih," tutur Yanti.

Buka Akses

Jokowi juga perintahkan jajarannya agar segera memperbaiki akses utama jalan pasca bencana gempa bumi di Cianjur, Jawa Barat.

"Saya perintahkan kepada Menko PMK, kepada BNPB, kepada Basarnas "Kemudian kedua, korban korban yang masih tertimbun saya perintahkan itu didahulukan, evakuasi penyelamatannya didahulukan," kata dia.

kemudian TNI-Polri kepada Kementerian PUPR untuk bersama sama mengerahkan jajaranya dalam membantu evakuasi utamanya yang berkaitan dengan akses pembukaan akses yang terkena longsor," ucap Jokowi.

Baca Juga: Adik Dinar Candy Sudah Ditemukan! Sule dan Para Artis Berikan Doa!

Selain akses utama yang perlu dibenahi, Jokowi juga memerintahkan bawahannya agar segera mengevakuasi para korban yang sampai saat ini masih terjebak di reruntuhan bangunan pasca gempa.

"Kemudian kedua, korban korban yang masih tertimbun saya perintahkan itu didahulukan, evakuasi penyelamatannya didahulukan," kata dia.***

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: Sekretariat Presiden


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x