Jurnalis Tasikmalaya Kecam Pengeroyokan Nurhadi Wartawan Tempo, Polisi Diminta Usut Tuntas

- 1 April 2021, 21:46 WIB
Aksi teatrikal yang dilakukan jurnalis Tasikmalaya.
Aksi teatrikal yang dilakukan jurnalis Tasikmalaya. /Priangantimurnews/Edi Mulyana

Kata, Adeng, tindakan tersebut tak hanya mengundang reaksi di kalangan para jurnalis, juga para mahasiswa yang tergabung dalam gerakan jurnalis melawan tindakan keji tersebut.

Baca Juga: Melihat KBM Tatap Muka. Risiko Penularan Covid-19 di Pangandaran Sudah Menurun

Perwakilan Pers Gemericik Unsil Ayu Sabrina selaku perwakilan dari lembaga Pers Gemercik Unsil menyebutkan, ini adalah aksi kemanusiaan, sebagai bentuk kepedulian terhadap sesama insan pers.

"Saya menyesalkan pengeroyokan terhadap pers ini karena hampir setiap tahun bahkan 6 bulan sekali selalu terjadi. Ini tak pantas terjadi di negara demokrasi. Kami berkomitmen untuk membangun jejaring kekuatan para insan pers ke depan, agar kejadian seperti ini tidak terulang," kata, Ayu.(Edi Mulyana)***

Halaman:

Editor: Muh Romli


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah