Kehadiran Penonton Tidak di Semua Stadion, Menpora: Hanya Stadion yang Ada Single Seat

- 17 November 2021, 11:20 WIB
Kehadiran Penonton Tidak di Semua Stadion, Menpora: Hanya Stadion yang Ada Single Seat (ANTARA/HO-Humas Kemenpora)
Kehadiran Penonton Tidak di Semua Stadion, Menpora: Hanya Stadion yang Ada Single Seat (ANTARA/HO-Humas Kemenpora) /

Direktur Utama PT Liga Indonesia Baru (LIB) Akhmad Hadian Lukita mengatakan bahwa uji coba kehadiran penonton akan dilaksanakan jika pemerintah memberikan izin.

"Harus ada izin dari pemerintah. Kalau sudah oke, baru akan diuji coba," ujar Akhmad Hadian.

Namun, menpora belum menyebutkan secara rinci teknis pelaksanaan uji coba pertandingan dengan penonton itu. Ia meminta masyarakat menunggu pengumuman resmi dari penyelenggara kompetisi.***

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah