Daftar 5 Bek Terbaik Liga Premier Saat Ini dan Akan Menjadi Penentu dalam Meraih Trofi di Musim 2021-2022

- 24 Juli 2021, 21:52 WIB
Harry Maguire dan Virgil van Dijk menjadi salah satu bek terbaik Liga Premier saat ini dan akan menjadi penentu bagi klub masing-masing dalam perburuan gelar di musim 2021-2022
Harry Maguire dan Virgil van Dijk menjadi salah satu bek terbaik Liga Premier saat ini dan akan menjadi penentu bagi klub masing-masing dalam perburuan gelar di musim 2021-2022 /Instagram/@harrymaguire93/@virgilvandijk/

PRIANGANTIMURNEWS- Liga Premier musim 2020-21 benar-benar merupakan pemandangan yang indah untuk dilihat.

Pemggemar sepakbola di seluruh dunia telah menyaksikan beberapa talenta terbaik yang beraksi di liga terpanas se-Britania Raya tersebut.

Dengan Manchester City keluar sebagai kampiun di musim lalu, tidak mengherankan jika mereka juga memiliki rekor lini pertahanan terbaik di Liga Premier tersebut.

Baca Juga: Ridwan Kamil Apresiasi Windy Cantika Aisyah, Peraih Mendali Pertama di Olimpiade Tokyo 2020

Seperti yang telah kita lihat dengan banyak tim pemenang gelar sebelumnya, lini belakang yang solid hampir selalu menjadi penentu untuk memenangkan Liga Premier.

Untuk itu mari kita lihat daftar 5 bek terbaik di Liga Premier saat ini.

5. Virgil van Dijk - Liverpool

Didatangkan pada 2018 dari Southampton dengan harga 75 juta poundsterling, pemain Belanda itu telah berhasil menggembleng pertahanan Liverpool menjadi benteng yang cukup kuat.

Baca Juga: Zona Merah di Tarogong Kaler Garut, Tambah Delapan Desa Diakhir PPKM

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah