UPDATE INFO PERSIB: Jadwal Uji Coba, Launcing Jersey Anyar, 2 Pemain Dipastikan Absen Sampai Pekan Keempat!!

- 9 Juli 2022, 15:07 WIB
Berita Persib Bandung Terbaru ada laga uji coba dan rilis jersey terbaru musim ini
Berita Persib Bandung Terbaru ada laga uji coba dan rilis jersey terbaru musim ini /Tangkapan Layar Youtube IP News/

Bagi Persib sepertinya tidak ada hal yang lebih krusial untuk disoroti lain masalah jam kick-off pertandingan yang terlalu larut dari 20 pertandingan dalam draft jadwal Liga 1 musim 2022 disusun oleh PT.LIB,

Persib hanya kebagian tiga kali bermain di waktu sore selebihnya atau 17 pertandingan Persib harus menjalani pertandingan di atas jam 20.00 WIB.

Karenanya manajemen Persib melayangkan surat keberatan lain karena berpotensi buruk terhadap kondisi kesehatan menggelar pertandingan di waktu malam juga dinilai lebih beresiko dari sisi keamanan dan kenyamanan untuk penonton.

Mendengar keluhan tersebut PSSI memerintahkan PT.LIB mencari solusi terbaik perihal masalah keluhan yang dilayangkan klub Liga 1 karena sering bertanding pada malam hari tepatnya dalam laga yang digelar di atas pukul 20.00 WIB.

Baca Juga: Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia vs Timnas Filipina, Head to Head di AFF U19 2022 Nanti Malam!!

Hal tersebut diungkapkan oleh ketua umum PSSI Muhammad Iriawan di Stadion Patriot Candrabaga Bekasi Rabu 6 Juli 2022.

Sebagaimana diketahui draft Liga 1 2022 2023 telah dikirimkan ke 18 peserta kompetisi berdasarkan rencana perhelatan Liga 1 2022.

Diagendakan Kickoff pada 23 Juli mendatang ia menambahkan PT LIB selaku operator kompetisi pastinya akan segera membuat keputusan yang adil jadi beberapa klub mengeluhkan itu kita tunggu.

Pada dasarnya kalau main malam terus keberatan, nanti alibi akan Jelaskan ke publik hasil soal itu jelas Iwan bule di sisi lain PT Liga Indonesia Baru siap sinkronasi ulang terkait jadwal kompetisi Liga 1 2022 bergulir terlalu malam,

Baca Juga: Kabar Persib Terbaru: Robert Akan Menambah Striker Jelang Liga 1 Dimulai Siapakah Dia?!!

Halaman:

Editor: Galih Cipta Nugraha

Sumber: YouTube IP News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah