Catat Jadwal Tour Borussia Dortmund ke Asia Tenggara, di Indonesia Akan Melawan Persib Bandung dan Persebaya

- 14 September 2022, 08:54 WIB
Potret para petinggi Persib Bandung, Persebaya Suarabaya, dan Borussia Dortmund.
Potret para petinggi Persib Bandung, Persebaya Suarabaya, dan Borussia Dortmund. /instagram @premier_league.co.id

Pihak Borussi Dortmun yang akan melawan Persib Bandung dan Persija Jakarta mengatakan kesenangannya, karena setelag beberapa waktu terhalang karena pandemi, kini bisa bebas atas hal tersebut.

Sang manajer juga berterimakasih, karena ia mendapatkan penerimaan yang baik di Indoenesia, selain bertemu dengan Mitra Borussia Dortmund di Asia Tenggara, juga bisa bertemu dengan sejumlah suporternya yang ada di Asia.

Pertandingan Tour Borussia Dortmund yang akan menjamu Persib Bandung dan Persebaya direncanakan akan digelar di Jakarta Intenational Stadium (JIS), karena di Stadion Gelora Bung Karno (GBK) sedang dilakukan Renovasi untuk persiapan Piala AFF U-20.

Baca Juga: Dua Eks Timnas Cedera, Persib Bandung kedatangan Pemain Baru, Luis Milla Berikan Menu Latihan Ini

JIS tampaknya akan menjadi stadion rekomendasi untuk laga tersebut, meski PSSI sempat menyinggul bahwa JIS belum dikategorikan masuk standard FIFA, apalagi untuk pertandingan FIFA Match Day.

Hal itu terbukti setelah JIS, stadion milik PemProv jakarta itu dicoret untuk pertandingan timnas akhir september mendatang, karena masalah Infrastruktur dan keamanannya.***

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: YouTube IP news


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x