SELAMAT! Indonesia Lampaui Target Kantongi 6 Emas di Kejuaraan Dunia Wushu Junior 2022, Bisa Bertambah

- 8 Desember 2022, 14:19 WIB
Indonesia lampaui target di Kejuaraan Dunia Wushu Junior 2022./kemenpora.go.id/
Indonesia lampaui target di Kejuaraan Dunia Wushu Junior 2022./kemenpora.go.id/ /

2. Medali emas oleh Ivana Beatrice Liestio cabang taolu daoshu grup A Putri

3. Medali emas oleh Kyle Suyoto Kwok cabang jianshu Junior A Putri

4. Medali perunggu oleh Richard Dean Kurnia cabang daoshu Junior C Putra

Saat ini, Indonesia sebagai tuan rumah memimpin klasemen sementara perolehan medali di WJWC 2022 dengan 6 medali dan 1 perunggu.

Baca Juga: Dekat Cianjur, Gempa 5,8 Magnitudo Guncang Sukabumi dan Membuat Warga Panik

Perlu diketahui Kejuaraan Dunia Wushu Junior 2022 merupakan kompetisi Wushu dengan peserta terbanyak jika dibandingkan dengan tahun sebelumnya yang digelar di Brasilia, Brazil.

Sekitar 807 peserta dari 60 negata dan 5 benua akan bertanding memperebutkan gelar juara di tahun ini. 

Ketua Umum Pengurus Besar Wushu Indonesia (PBWI), Menko Airlangga juga menyatakan bahwa kejuaraan ini sebagai upaya dalam harapan agar cabang olahraga wushu dapat secara resmi masuk ke Olimpiade.

Sementara, Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora) Zainudin Amali sejak awal optimis tim wushu Indonesia mampu berprestasi di ajang ini.

Baca Juga: Lelang Jabatan, Bupati Bangkalan Abdul Latif Ditangkap KPK

Halaman:

Editor: Galih R


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x