Persebaya Lepas Alwi Slamat Pengganti Zalnando di Persib Bandung!? Cek Faktanya

- 24 Desember 2022, 05:35 WIB
Alwi Slamat yang diduga akan gabung dengan Persib Bandung.
Alwi Slamat yang diduga akan gabung dengan Persib Bandung. /YouTube/BERITA PERSIB TERBARU/



PRIANGANTIMURNEWS - Informasi rumor transfer pemain Liga 1 yang datang dari pemain Persebaya Surabaya Alwi Slamat putaran pertama BRI Liga 1 2022-2023 hampir berakhir.

Beberapa klub kontestan Liga 1 dikabarkan terus berbenah untuk meningkatkan performa tim menuju putaran kedua kompetisi.

Bali United dan Persib Bandung dikabarkan menjadi klub yang paling aktif mendekati beberapa pemain untuk menjadi rekrutan anyar di jendela transfer pemain baru musim.

Menurut rumor yang ramai diperbincangkan di lini masa sosial media Bali United, Persib Bandung dan Madura United dikabarkan sedang berburu pemain Persebaya Surabaya Alwi Slamat.

Baca Juga: Inilah Sosok Striker Mengerikan Yang Jadi Rebutan Klub Lain! Berhasil Dikontrak 3 Musim Oleh Persib Bandung!?

Alwi Slamat dalam dua musim terakhir selalu menjadi pemain andalan Persebaya Surabaya. Alwi Slamat ini bisa dimainkan di beberapa posisi ia bisa bermain sebagai bek kiri maupun sebagai gelandang.

Bersama Persebaya Surabaya Alwi Slamat selalu menjadi pilihan utama sepanjang BRI Liga 1 2022-2023.

Alwi Slamat telah bermain dalam 14 laga dari 15 pertandingan dimainkan Persebaya Surabaya satu-satunya.

Alasan Alwi Slamat tidak dimainkan disebabkan oleh akumulasi kartu kuning pada musim 2021-2022.

Baca Juga: Persib Ajak Bintang Persebaya Inisial A! Resmi Dikontrak 3 Tahun!? Teddy Tjahjono Sampai Buka Suara!

Alwi Slamat bermain dalam 28 laga bersama Persebaya Surabaya seiring dengan peningkatan performa Alwi Slamat dalam dua musim terakhir.

Namanya pun kini menjadi rebutan Bali United, Persib Bandung dan Madura United.

Menurut rumor yang beredar Persib Bandung menjadi klub yang paling serius ingin mengamankan jasa Alwi Slamat.

Persib Bandung kini tidak memiliki pemain di posisi kiri setelah. Sebelumnya David da Silva dipastikan absen hingga akhir musim karena cedera.

Baca Juga: Jelang Tandang Dengan Persikabo, Persib Dapat Tambahan 2 Amunisi Berat! 1 Pemain Disanksi! Siapa?

Belakangan ini Zalnando dan Febri Hariyadi juga mengalami cedera serius dan harus menepi cukup lama.

Kondisi tersebut membuat pelatih Persib Bandung Luis Milla mencari nama baru yang kualitasnya di atas rata-rata untuk mengisi posisi kiri Persib Bandung.***

Editor: Sri Hastuti

Sumber: YouTube BERITA PERSIB TERBARU


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x