6 Kabar Baik Menghampiri Timnas Indonesia Jelang Lawan Turkmenistan! Nomor 1 Bikin Shin Tae Yong Sumringah

- 6 September 2023, 15:25 WIB
Kabar baik menghampiri Skuad Garuda di hari ini, 6 September 2023.
Kabar baik menghampiri Skuad Garuda di hari ini, 6 September 2023. /YouTube/Love Indonesia/

"Dia juga sepakat dan setuju untuk mengganti kewarganegaraannya jadi WNI," ucap Shin Tae Yong. 

"Namun saya masih belum bisa memberikan keputusan sekarang sebelum saya melihat langsung permainannya seperti apa," tutur Shin Tae Yong.

Baca Juga: Melesat Bak Anak Panah! Inilah Prediksi Ranking FIFA Timnas Indonesia Usai Tandang Dengan Turkmenistan

"Dan setelah saya melihat kualitasnya seperti apa, kami akan membicarakannya dengan Pak Erick Thohir, baru diputuskan, selanjutnya apakah dia lanjut atau tidak," ucap Shin Tae Yong.

Tentu ini menjadi kabar baik untuk Timnas Indonesia dengan bergabungnya Nathan ke Timnas Indonesia. Timnas Indonesia akan semakin tangguh.

2. Pemain Timnas Indonesia Sandy Walsh telah bergabung dengan TC Timnas Indonesia dia mengaku senang dan bersemangat segera melakukan debutnya bersama Timnas Indonesia.

Baca Juga: Gacor Full! Inilah Line Up Timnas Indonesia U23 Vs Turkmenistan

Sandy Walsh sudah dua kali gagal membela Timnas Indonesia karena cidera. Bahkan saking ingin debut bersama Timnas Indonesia Sandy Walsh mengaku sangat berhati-hati melakukan TC.

"Kali ini bersama Timnas Indonesia, saya sangat senang dan bersemangat akhirnya kali ini saya bisa debut bersama Timnas Indonesia dan saya akan memberikan yang terbaik untuk skuad Garuda di FIFA Matchday kali ini," ucap Sandy Walsh.

3. Timnas Turkmenistan telah tiba di Indonesia mereka membawa 23 pemain namun dari 23 pemain yang dibawah tersebut hanya tiga orang yang sudah bermain di tim profesional.

Halaman:

Editor: Sri Hastuti

Sumber: YouTube Love Indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah