Goa Ciperengut di Desa Masawah, Kabupaten Pangandaran, Berpotensi Menjadi Wisata Edukasi

- 17 Maret 2021, 17:23 WIB
Goa Ciperengut di Desa Masawah, Kecamatan Cimerak, Kabupaten Pangandaran, Jawa Barat.
Goa Ciperengut di Desa Masawah, Kecamatan Cimerak, Kabupaten Pangandaran, Jawa Barat. /Pemerintah Desa Masawah/Rabu, 17 Maret 2021

PRIANGANTIMURNEWS- Goa Ciperengut menyuguhkan pesona alam yang menakjubkan serta memiliki keunikan, terletak di Desa Masawah, Kecamatan Cimerak, Kabupaten Pangandaran, Jawa Barat.

Pangandaran terbukti sebagai destinasi wisata yang sangat favorit dikunjungi, pasalnya bukan hanya keindahan pantai saja, dan sangat beragam.

Goa Ciperengut merupakan potensi alam yang bisa dijadikan wisata edukasi.

Pastinya, nilai sejarah yang terkandung didalamnya apabila digali dan diteliti akan membuka ruang histori yang lama tertelan waktu.

Baca Juga: Majelis Ulama Indonesia Keluarkan Fatwa Baru, Pelaksanaan Vaksin Covid-19 di Bulan Ramadan Tidak Membatalkan

Jika dilihat dari sudut pandang foto memang sedikit menebarkan aura astral, namun jangan takut memang yang namanya goa pasti terkesan seram.

Untuk spot foto memang bakalan menawarkan keindahan alam yang alami asri dan estetik.

Terdapat stalaktit dan stalagmit yang menghiasi dinding goa bahkan goa ciperengut pernah dijadikan momen pemotretan untuk lomba photography yang diselenggarkan oleh brand ternama Eiger.

Baca Juga: Pemda Kabupaten Pangandaran Akan Bekerjasama dengan MUI Bentuk Generasi Qurani

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x