Ironis! Ternyata Indonesia Masih Impor Cangkul dari Luar Negeri, Bikin Netizen Keheranan

- 17 Februari 2023, 07:24 WIB
Presiden Jokowi dengan pemimpin negara lain tengah memegang cangkul./instagram @undercover.id
Presiden Jokowi dengan pemimpin negara lain tengah memegang cangkul./instagram @undercover.id /

Pada akhirnya kebijakan impor tersebut harus berdampak pada usaha rakyat di Indonesia.

Beberapa netizen mengeluh dan bertanya-tanya alasan dari impor yang fantastis di tahun-tahun sebelumnya.

Baca Juga: Intensitas Hujan Tinggi di Kota Solo, Sebabkan 8 Kelurahan Terendam Banjir

Seperti keluhan yang disampaikan oleh akun @
tintusadi yang berkata:

"Pantesan di daerahku pada mengeluh industri pasar besinya sepi, ternyata cangkul aja impor"

"Jika mau membeli tidak mempunyai sesuatu untuk membeli, karena usahanya sepi dikuasai produk luar negeri,"

"Apakah ada solusi untuk meningkatkan daya beli anak negeri?"

Juga seperti akun @wishnu_66 yang menyayangkan pemerintah telah gagal memanfaatkan pandai besi di Indonesia:

"Padahal banyak pande besi lokal pembuat cangkul yang bagus,"

Baca Juga: Tes IQ: Inilah 3 Perbedaan Dalam Gambar Akan Mudah Ditemukan Si Jenius Dalam 90 Detik!

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: Instagram @undercover.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x