Perbedaan Teaser dan Trailer, Masih Banyak yang Keliru

- 20 November 2021, 09:28 WIB
Perbedaan Teaser dan Trailer.
Perbedaan Teaser dan Trailer. /freepik/starline/

PRIANGANTIMURNEWS- Teaser dan Trailer sering dibuat oleh sebuah rumah produksi sebagai bocoran dari sebuah film sebelum film baru rilis.

Ini tentu saja untuk mengundang rasa penasaran penonton agar tertarik untuk menontonnya.

Diawali dari teaser, lalu trailer. Meski sering dikira hal yang sama, teaser dan trailer merupakan hal yang berbeda.

Baca Juga: Lamborghini Gallardo Bertenaga 1.000 HP Ini Ternyata Pakai Mesin Toyota 2JZ

Sederhananya, tujuan teaser dan trailer hanya potongan yang dijadikan sebagai ajang promosi sebelum film resmi diluncurkan.

Teaser berdurasi singkat, yaitu hanya sekitar 1 menit dan minim keterangan. Alur cerita ditampilkan secara acak dan membuat penonton penasaran cerita film tersebut.

Sebenarnya, teaser tidak hanya khusus diciptakan untuk film, banyak juga karya lain seperti video musik atau bahkan perilisan suatu brand dan produk. Teaser umumnya dirilis jauh sebelum tanggal perilisan.

Baca Juga: VIRAL VIDEO MESUM DI MEDSOS, Pemeran Wanita Warga Garut, Diunggah di Area Bandung

Sementara itu, berbeda dengan teaser, trailer mencakup hal yang lebih banyak dan lebih lengkap. Seperti plot inti cerita yang lebih jelas sehingga bisa membayangkan film seperti apa yang akan tayang.

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah