Move On Setelah Putus Cinta? Yuk Ikuti Cara ini Agar Kamu Tidak Larut dalam Kesedihan

- 4 Agustus 2022, 19:10 WIB
 Ilustrasicara move on setelah mengalami putus cinta
Ilustrasicara move on setelah mengalami putus cinta /  Tangkapan layar Yotube Asisya Rumah Psikologi/

PRIANGANTIMURNEWS - Putus Cinta adalah sesuatu hal yang mungkin pernah dialami oleh hampir setiap orang.

Orang-orang yang putus cinta biasanya sering susah untuk Move On dan selalu berlarut dalam kesedihannya.

Bahkan karena putus cinta tersebut dapat mengganggu jiwa dan pikiran yang akhirnya menjadi stres dan tertekan.

Baca Juga: Bharada E Ditetapkan Tersangka Kematian Brigadir J, Kompolnas: Sesuai Peran Bharada E

Berlarut-larut dalam kesedihan hanya akan menyebabkan sesuatu yang buruk terjadi pada diri kita.

Lalu apa yang harus kita lakukan agar tidak selalu larut dalam kesedihan? Caranya yaitu hanya dengan melupakan masa lalu atau disebut dengan Move On.

Tahukah kamu kenapa kita sering merasa sulit untuk Move On? Kita sering merasa sulit untuk Move On karena takut akan perubahan.

Baca Juga: PARAH! Netizen Kecam Keras, Gara-Gara  Satu Kata Kasar Dari Baim Wong Untuk Bonge Ungkap Monyet

Setiap orang menganggap bahwa Move On itu adalah melupakan atau menghilangkan. Padahal Move On itu adalah menerima apa yang telah terjadi.

Lalu bagaimana caranya agar kita bisa Move On?

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: Youtube Asisya Rumah Psikologi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x