Empat Tanaman Ini Memiliki Manfaat Sebagai Penyaring Debu dan Udara Kotor

- 6 September 2022, 16:22 WIB
Tanaman karet dapat menyerap debu/orami.co.id
Tanaman karet dapat menyerap debu/orami.co.id /

PRIANGANTIMURNEWS - Memiliki tanaman di rumah manfaatnya ternyata bukan hanya untuk mempercantik rumah atau hanya membuat terlihat lebih sejuk.

Manfaat lainya ternyata beberapa tanaman dapat juga bermanfaat sebagai penyaring kotoran dan debu di udara.

Keberadaan tanaman ini tentu sangat cocok bagi mereka yang menderita alergi terhadap debu, serbuk sari, atau tungau.

Baca Juga: Hotman Paris Turun Tangan! Dukun dan Pengacaranya Kena Ultimatum Dipidanakan!? Cek Faktanya

Dalam sebuah studi yang dimuat PLOS One dijelaskan bawah daun yag memiliki jumlah puber yang besar dan permukaan kasar memiliki kegunaan tertentu.

Dikutip dari orami.co.id, berikut tanaman yang dapat menyerap debu:

- Pohon karet

NASA Clean Air Studi menyebut, tanaman hias yang dapar membersihkan polutan dibudara adalah tanaman karet.

Baca Juga: Mengejutkan!! Ternyata Ini Alasan di Balik Kenaikan Bahan Bakar Minyak atau BBM

Dedaunan lilin besar dari tanaman karet menyerap polutan udara dalam ruangan secara efisien.

Agar efektif, anda sebaiknua selalu menyemprot tanaman ini sehari sekali agar debu lebih menempel ke daunya.

- Tanaman Tabir

Biasanya tanaman ini sering digunakan senagai pagar rumah. Tanaman tabir salah satunya adalah cemara dan bambu.

Rumah yang dikelilingi tanaman ini menjadi terkesan lebih privat. Tanaman ini dapar melindingi rumah dari paparan cahaya, debu, dan polusi berlebih.

Baca Juga: Tingkatkan Profesionalisme, Lanal Bandung Gelar Simulasi SAR di Pantai Pangandaran

- Pohon Palem

Tanaman pembersih udara lainua adalah pohon palem. Tanaman sejenis kurma ini efektif dalam menyerap formaldehida, toluena, xilena, dan stirena yang dapat meningkatkan resiko penyakit.

Jurnal Sensors and Materials menjelaskan bahwa pohon palem ampuh memurnikan udara di dalam ruangan.

- Pohon Ivy

Semua varieta dari tanaman ini dinilai efesien dalam menghilangkan debu dan partikel-partikel yang beterbangan diudara.

Salah satu jenis yang populer sebagai penyerap debu adalah English Ivy.

Tidak hanya terlihat cantik, tanaman hias penyerap debu ini juga dapat menghilangkan oktan, benzena, dan trikloroetilen.

Tanaman ini bisa digantung di atap untuk meningkatkan kualitas udara yang dihirup.***

Editor: Muh Romli

Sumber: Orami.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah