Waspada! Gelombang 4 Meter Sedang Terjang Pangandaran dan Cijulang, Ini kata BMKG

- 5 Januari 2023, 19:30 WIB
Ilustrasi gelombang tinggi air laut.
Ilustrasi gelombang tinggi air laut. /Tangkapan layar Youtube MD7/

"Masyarakat pesisir dan aktivitas pelayaran diimbau meningkatkan kewaspadaan terhadap kondisi cuaca ekstrem ini," ucap Ayyu .

Penyebab dari tingginya gelombang di perairan tersebut diakibatkan oleh pergerakan pola angin yang dominan bergerak dari barat daya.

Ini membuat, intensitas ombak menjadi semakin tinggi bahkan menjadikan tinggi ombak mencapai 4 meter.

Baca Juga: Alun-Alun Singaparna Semakin Pangling!, Ridwan Kamil Beri Pesan Ini Kepada Masyarakat

“Gelombang laut di perairan selatan ini dikarenakan pola angin dominan bergerak dari barat daya barat laut dengan kecepatan angin 8-35 knot," tukas Ayyu. ***

Halaman:

Editor: Galih Cipta Nugraha

Sumber: Youtube Jubir TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x