Manfaat Buah Sawo untuk Kesehatan

- 26 Januari 2022, 12:33 WIB
Manfaat Buah Sawo untuk Kesehatan
Manfaat Buah Sawo untuk Kesehatan /Instagram @kementerianpertanian/

PRIANGANTIMURNEWS- Allah telah menciptakan bumi dan langit serta seisinya. Setiap ciptaannya memiliki makna dan manfaat sangat besar untuk manusia salah satunya Buah Sawo.

Buah Sawo tidak hanya terkenal di Indonesia. Sawo juga bisa dicari di beberapa negara Asia Tenggara lainnya, salah satunya di Kamboja, Thailand, dan Malaysia.

Mungkin diantara kita masih ada yang belum menyadari bahwa ada banyak manfaat dari buah sawo untuk kesehatan tubuh kita.

Baca Juga: Ini Cara Downloader Video TikTok Tak Perlu Aplikasi Tambahan, Simpan Tanpa Watermark

Jika selama ini keluarga kita belum rutin mengonsumsi sawo, kini saatnya memilih buah sawo sebagai cemilan sehat dan bernutrisi.

Ada banyak jenis buah sawo yang mungkin belum diketahui, seperti sawo kecil, sawo manila, sawo duren, dan sawo mentega.

Sebetulnya pada mumnya manfaat buah sawo tidak berbeda dengan buah yang lainnya.

Menurut data dari Kementerian Kesehatan RI, setiap 100 gram sawo memiliki kandungan niasin, serat, dan air yang tinggi.

Baca Juga: Cara Download Video Tiktok Menggunakan Savefrom, langsung Tersimpan di File Manajer

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: instagram @kementerianpertanian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x