Gus Miftah Sebut Siap Ganti Rugi Toko Yang Menjebloskan Ibu-ibu Pencuri Susu: Sampaikan Ke Pemilik Toko!

- 8 September 2021, 18:26 WIB
Gus Miftah ikut soroti polemik penyambutan yang dinilai berlebihan saat Saipul Jamil bebas dari penjara
Gus Miftah ikut soroti polemik penyambutan yang dinilai berlebihan saat Saipul Jamil bebas dari penjara /Instagram @gusmiftah/

PRIANGANTIMURNEWS - Pendakwah Gus Miftah menanggapi soal penangkapan pencuri susu.

Gus Miftah sebut siap ganti rugi toko yang menjebloskan ibu pencuri susu di sebuah tokoh.

Sebagaimana disampaikan Gus Miftah melalui unggahan Instagram @gusmiftah pada Rabu, 8 September 2021. Gus Miftah tanggapi penangkapan pembawa banner dan pencuri susu.

Baca Juga: Wanita Harus Tahu, Perbedaan Darah Haid Menunjukkan Kondisi Tubuh, Ini Penjelasannya

Konsep Polisi modern yang digagas Kapolri adalah PRESISI : Prediktif, Responsibilitas, Transparansi berkeadilan.

Konsep yang sangat ideal dan sangat bagus. Namun ada hal yang menurut Gus Miftah tidak sesuai PRESISI.

"Saya pikir penangkapan pembawa banner aspirasi di Blitar sama sekali tidak mencerminkan Presisi yang diharapkan Kapolri," kata Gus Miftah.

Baca Juga: Terduga Tersangka Pelecehan Akui Hanya Bercanda, Netizen: Udah Nggak Ada Etikanya

Kemudian terkait pencurian susu oleh seorang ibu-ibu di Blitar. "Saya siap untuk mengganti rugi kepada Toko yang kena pencurian, tolong sampaikan kepada pemilik tokonya, agar proses hukum segera selesai," ucapnya.

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: Instagram @gusmiftah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah