Tiga Perwira Dicopot Terkait Kasus Kematian Brigadir J, Ini Sosok dan Kiprahnya

- 27 Juli 2022, 20:25 WIB
 Sosok tiga perwira tinggi yang dicopot jabatannya terkait dengan kasus kematian Brigadir J.
Sosok tiga perwira tinggi yang dicopot jabatannya terkait dengan kasus kematian Brigadir J. /Tangkapan layar YouTube BEDA NGGAK/

Seperti menjadi Kasat Lantas, Kanit Resintel, Kasat Reskrim, Kapolsek, KaSubbag, dan Kapolres Metro Jakarta Selatan sejak tahun 2021 kemarin.

Dari segi prestasi Budhi Herdi Susianto termasuk anggota polisi yang hebat.

Setelah dipercaya sebagai Kapolres Metro Jakarta Selatan, Budhi Herdi telah mengungkap banyak kasus seperti menangkap tukang somay yang menjadi pelaku pencabulan di daerah Jawa Barat.

Baca Juga: Citayam Fashion Week Resmi Di Tutup

Mengungkap pembunuhan di TPU Kober Ulujami, meringkus Roby Geisha terkait kasus obat-obatan terlarang dan membongkar kasus promo miras holywings.

Selain Budhi Herdi Susianto, nama Irjen Ferdy Sambo adalah orang yang paling ramai dibicarakan dalam kasus kematian Brigadir J.

Karena saat ini diketahui, Ferdy Sambo diduga menjadi dalang kasus tewasnya Brigadir J.

Irjen Ferdy Sambo merupakan Perwira Polisi lulusan Akpol 1994 yang berpengalaman di bidang reserch.

Baca Juga: Melompat dari Flyover, Muhammad Aldi Hilang Terseret Arus Kali Banjir Kanal Barat

Soal jabatan, Ferdy Sambo banyak menerima kepercayaan dan ditugaskan di berbagai tempat.

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: YOUTUBE BEDA NGGAK?


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah