14 Agustus Momen Peringatan Hari Pramuka, Berikut Link Twibbon dan Cara Downloadnya

- 14 Agustus 2022, 11:29 WIB
Salah satu twibbon hari Pramuka.
Salah satu twibbon hari Pramuka. /Twibbonize.com/

PRIANGANTIMURNEWS- Jika anda bertanya hari ini hari apa, maka jawabannya adalah hari Minggu, 14 Agustus 2022.

Namun bukan sekedar hari Minggu seperti biasanya. Karena pada Minggu 14 Agustus ini, bertepatan dengan diperingatinya Hari Pramuka. 

61 tahun lalu tepatnya pada 14 Agustus 1961 gerakan Pramuka pertama kali diresmikan di Indonesia.

Baca Juga: Manchester United Bakal Boyong Adrien Rabiot Perkuat Lini Tengah, Usai Kalah dari Brighton    

Maka pada hari Minggu ini merupakan puncak berlangsung nya peringatan tersebut. 

Banyak cara yang biasa dilakukan untuk memperingati Hari Pramuka ini. 

Beberapa siswa di sekolah biasanya mengadakan perkemahan, sebagai tanda menyambut suka cita diperingatinya Hari Pramuka. 

Baca Juga: Korea Utara Deklarasikan Kemenangan Atas Covid-19 Dengan Cabut Aturan Wajib Masker dan Jaga Jarak

Selain berkemah, ada juga cara untuk merayakan peringatan ini. 

Halaman:

Editor: Galih R

Sumber: twibbonize.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x