Cari Bakat Burung KBC Tasikmalaya Kembali Gelar Fighter Competition ke 3

- 5 Maret 2023, 14:33 WIB
Komunitas Burung Canary Tasikmalaya gelar lomba burung Canary setingkat Nasional.
Komunitas Burung Canary Tasikmalaya gelar lomba burung Canary setingkat Nasional. /Edi Mulyana/PRMM/PRITIMNEWS/

Hal tersebut di akui Taufan Ahmad salah satu joki Canary termahal asal Kota Bandung menyebut, ya saya mengikuti lomba Burung Canary bukan  kali pertamanya.

Baca Juga: Kematian Pasti Akan Menimpa Setiap Makhluk yang Bernyawa, Inilah Renungan Menghadapinya!

"Saya sudah sering ikut lomba Burung Canary. Bahkan dari lomba dan mendapatkan juara hingga melahirkan harga burung termahal dikisaran harga 55 juta," kata Taufan.

Taufan menyebut, sekarang saya hadir ikut lomba Canary ke 3 di Tasikmalaya, selain ajang silaturahmi juga, target utamanya untuk meraih juara satu di lomba Burung Canary ini.

Taufan mengaku hadir pada perlombaan Burung Canary ke 3 di Tasikmalaya membawa 7 Burung Canary yang sudah siap untuk diperlombakan.

"Cuman yang burung harganya mahal di harga 55 juta tidak saya bawa, sedang muguran," kata Taufan.***

Sumber: dok Edi Mulyana

Halaman:

Editor: Galih R


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah