Pemain Keturunan Indonesia Yang Bantu Burnley Promosi ke Liga Inggris 2023-2024

28 April 2023, 19:39 WIB
Potret Pemain Keturunan Indonesia Ian Maatsen yang bermain di Liga Inggris /Youtube Cerita Bola Indonesia/

 

PRIANGANTIMURNEWS - Burnley khirnya keluar sebagai juara Divisi Championship 2022 2023 setelah mengalahkan Rival lokal Blackburn Rover 1-0 di e-wood Park pada Rabu 26 April 2023 dini hari.

Gol Manuel Benson pada menit ke-66 memastikan 3 poin untuk bernilai yang telah memastikan promosi ke Liga Inggris 2023 2024.

 

Dengan 2 pertandingan tersisa mereka memiliki 95 poin Dan unggul 13 poin dari Sheffield United yang dapat menyelesaikan promosi tengah pekan ini.

Baca Juga: Update Transfer Liga 1 BRI: Jeremy Menez OTW Persik Kediri, RANS Nusantara FC Rekrut Nurhidayat

Selain ke Jeniusan sang pelatih Vincent Kompany siapa sangka ada satu pemain berdarah Indonesia yang terlibat dalam kesuksesan bernilai juara Divisi Championship musim ini ia adalah Ian Maatsen,

pemain berusia 21 tahun kelahiran Belanda pada 10 Maret 2002 meski lahir di Belanda Ian Maatsen rupanya memiliki darah Jawa Suriname.

 

Ian Maatsen dikenal sebagai pemain multi posisi karena bisa bermain sebagai bek sayap bek tengah dan gelandang tengah kemampuannya dalam menguasai berbagai posisi membuatnya menjadi salah satu pemain andalan Vincent Kompany.

Ian Maatsen memulai karir sepak bolanya dengan memperkuat tim muda finaltrotterdam Ian juga sempat memperkuat tim muda Sparta Rotterdam dan PSV Eindhoven.

Baca Juga: Alhamdulillah! Berkah Hujan Dari Kota Tasikmalaya

sebelum akhirnya dilirik Chelsea pada tahun 2019 setelah itu ia kemudian menjadi bagian dari tim usia 18 Chelsea saat berusia 17 tahun pada Juli 2019.

Ian Maatsen mulai bermain untuk Chelsea usia 23 performa Ian Maatsen memang patut diacungi jempol ia beberapa kali diberi kesempatan untuk menjadi kapten tim.

 

Selain itu dirinya masih memenuhi syarat untuk membela tim usia 18 di Piala FA Junior setelah itu Ian Maatsen mulai menjadi pemain pinjaman di sejumlah klub dari sinilah karir Ian Maatsen terus meningkat.

Ia sempat dipinjamkan tim muda Chelsea kecil Atletik dan Conventry City namun pada akhirnya Ian matsun menemukan klub yang bisa mengoptimalkan bakatnya yaitu Burnley.

Baca Juga: Kemenag Umumkan 29.109 Peserta Lulus Seleksi calon PPPK, Cek dengan Aplikasi PUSAKA

di bawah asuhan Vincent Kompany performanya meningkat drastis dari enam laga di Divisi Championship 2022 2023 Ian Maatsen mengoleksi 4 gol dan 4 Assis.

Berkat bantuan Ian Maatsen bernilai keluar sebagai juara Divisi Championship 2022 2023 dan memastikan diri promosi ke Liga Inggris.

 

Berstatus sebagai pemain Chelsea Ian Maatsen sepertinya akan bingung menentukan nasibnya musim depan balik atau tidaknya.

Ian Maatsen bergantung kepada pelatih Chelsea yang kemungkinan ditempati oleh Mauricio Pochettino,

Sementara itu Vincent Company juga memiliki ketertarikan untuk mempertahankan sang pemain terlepas dari itu menarik menanti jika PSSI mendekati pemain yang satu ini.

Baca Juga: Mengejutkan! Anak Musisi Ahmad Dani, Al Ghazali dan El Rumi Gabung ke Partai Gerindra

masih berusia 21 tahun Ian Maatsen belum pernah memperkuat Timnas Senior manapun Ian Maatsen tercatat hanya membela Timnas Belanda kelompok umur yaitu usia 15 hingga usia 21.

Jika PSSI menawari Ian matsen dan yang bersangkutan tertarik membela Timnas Indonesia pemain yang satu ini tidak mesti dimainkan sebagai full bek kiri mengingat di posisi ini sudah ada Shayne Pattynama dan Pratama Arhan.

 

Selain fullbek kiri Ian Maatsen dapat diperankan sebagai seorang gelandang kiri karena itu menarik menanti Apakah PSSI tertarik menaturalisasi Ian Maatsen atau tidak.***

Editor: Galih Cipta Nugraha

Sumber: YouTube Cerita Bola Indonesia

Tags

Terkini

Terpopuler