Fakta Sesungguhnya Ditemukan! Thomas Doll Kaget Dengan Kondisi Locker Room Persija

3 September 2023, 20:39 WIB
Fakta mengejutkan di laga Persib Vs Persija Jakarta. /YouTube/Kilas Football/

PRIANGANTIMURNEWS - Laga Persija Jakarta vs Persib Bandung yang bertajuk El Clasico Indonesia berakhir dengan skor 1-1.

Persija Jakarta yang bertindak sebagai tuan rumah dan mendapat dukungan penuh dari Jakmania membuat keunggulan terlebih dahulu setelah Marco Simic berhasil mencetak gol di menit ke-14.

Tetapi menjelang berakhirnya pertandingan, Persija Jakarta justru kebobolan usai striker Persib Bandung David da Silva sukses mencetak gol penyama kedudukan di menit ke-85 dan menutup laga dengan skor imbang 1-1.

Baca Juga: Emosional Tak Karuan! David da Sliva Kirim Pesan Haru Usai Bobol Gawang Persija Jakarta! Ternyata Begini ...

Lantas ada fakta menarik di laga Persija Jakarta vs Persib Bandung. Berikut beberapa fakta menarik laga Persija Jakarta vs Persib Bandung.

1. Persija Jakarya belum bisa mengakhiri penceklik kemenangan hasil imbang 1-1 melawan Persib Bandung membuat Persija Jakarta memperpanjang catatan minor mereka.

Seperti diketahui sebelum laga melawan Persib, Persija Jakarta itu mengalami penceklik kemenangan di 4 laga beruntun yang mereka lakoni hasil seri melawan Persib Bandung memperpanjang catatan minor Persija Jakarta menjadi 5 laga tanpa kemenangan.

Baca Juga: Inilah Yang Terjadi Jika Bobotoh Nekad Hadiri Pertandingan Laga Kandang Persib Vs Persija Jakarta!

Persija Jakarta hanya mampu mengemas 2 hasil imbang dan 2 kekalahan hanya mampu menambah 1 poin juga membuat Persija Jakarta belum beranjak di papan tengah klasemen sementara dengan bertengkar di posisi ke-11 mengoleksi 14 poin.

Sementara keberhasilan mencuri 1 poin di kandang Persija Jakarta membuat Persib Bandung bergeser ke posisi 8 dengan koleksi 15 poin.

2. Marko Simic dan David da Silva koleksi gol ketiga mereka musim ini dua pencetak gol di laga Persija Jakarta vs Persib Bandung yakni Marko Simic dikubuk Persija Jakarta dan David da Silva di kubu Persib Bandung.

Baca Juga: MENCEKAM! Jakmmania Jakmania Ngamuk Tak Karuan Pada Laga Pertandingan Persib Vs Persija

Mereka sama-sama mengemas 3 gol. Usai mencetak gol di laga syarat gengsi Persija Jakarta vs Persib Bandung Marko Simic di menit ke-14 menjadi gol ketiganya bersama Persija Jakarta.

Sedangkan David da Silba bersama Persib Bandung musim ini gol tersebut juga menjadi comeback David da Silva bersama Persib Bandung usai menepis cukup lama dalam beberapa laga terakhir karena cedera.

3. Hasil imbang perdana dalam dua musim terakhir hasil imbang 1-1 di laga Persija vs Persib Bandung menjadi hasil imbang perdana dalam dua musim terakhir setelah selama ini kedua tim bergantian saling mengalahkan.

Baca Juga: Seluruh Pemain Abroad Resmi Dilepas Klubnya! TC Perdana Dengan Semangat Membara! Timnas Indonesia Siap Juara

Terakhir kali hasil imbang Persija Jakarta vs Persib Bandung terjadi pada laga putaran pertama Liga 1 2019 yang berakhir dengan skor identik 1-1.

Pelatih Persija Jakarta Thomas Doll membongkar kondisi Locker Room timnya usai ditahan imbang Persib Bandung.

Dalam pertandingan El Clasico itu Persija Jakarya unggul lebih dulu. Persija Jakarta mencetak gol lewat sundulan Marko Simic pada menit ke-14.

Baca Juga: Full Rotasi Laga Big Match! Starting Line Up Persib Bandung Vs Persija Jakarta di Pekan Ke 11 Liga 1 2023

Petaka buat Persija Jakarta datang setelah Hanif Sjahbandi di kartu merah pada menit ke-74 menit usai Hanif Sjahbandii diusir keluar lapangan Persib berhasil menyamakan kedudukan via gol David da Silva.

"Suasana Locker Room seperti mengalami kekalahan semua pemain merasa kecewa dari segi taktikal dan motivasi semua sudah diberikan," ujar Thomas Doll.

Thomas Doll sadar bahwa duel melawan Persib Bandung tidaklah mudah dengan gengsi yang tinggi dan status sebagai tuan rumah Persija Jakarta mendapat tekanan besar tentu saja dan lebih banyak tekanan yang membuat hilang konsentrasi ada juga pemain muda di lapangan.

Baca Juga: Pilar Penting Persib Bandung Raih Pengahrgaan! Siapa Saja?

"Eaya senang ketika bahaya dari Persib di babak pertama di mana pertahanan bagi kadang keberuntungan tidak berpihak," ujar Thomas Doll.***

Editor: Sri Hastuti

Sumber: YouTube Kilas Football

Tags

Terkini

Terpopuler