Ballon d'Or 2021: Peringkat 20 Besar, Lengkap dengan Prestasi Masing-Masing

- 10 November 2021, 20:48 WIB
Trofi Ballon d'Or saat dimenangkan Lionel Messi.
Trofi Ballon d'Or saat dimenangkan Lionel Messi. /Instagram/@francefootball/

PRIANGANTIMURNEWS- Penganugerahan Ballon d'Or sempat dibatalkan pada tahun 2020 dan para pemain terbaik dunia dengan prestasi mentereng di tahun tersebut telah merasa dirampok dari penghargaan tersebut.

Kini, penghargaan individu tertinggi tersebut telah kembali dengan Ballon d'Or 2021, dan para pemain dengan prestasi yang telah mereka raih akan bersaing untuk menjadi pemenang.

Bulan lalu, daftar pendek nominasi Ballon d'Or 2021 telah diumumkan, dengan 29 pemain dengan prestasi tinggi bergabung dengan pemenang 2019 Lionel Messi untuk mengklaim hadiah tahun ini.

Baca Juga: 5 Ujian Menjaga Cinta Salah Satunya Ego yang Tidak Terkendali

Pemenang Ballom d'Or 2021 akan diumumkan pada hari Senin, 29 November di Paris, jadi siapa yang paling berkuasa di persaingan tahun ini?

Berikut daftar peringkat 20 besar naominasi Ballon d'Or 2021, lengkap dengan raihan prestasi masing-masing di musim 2020-21:

20. Lautaro Martinez (Inter Milan)

Catatan prestasi di musim 2020-21: mencetak 23 gol, 7 assist. Memenangkan Copa America dan Serie A.

Baca Juga: Kodam XVII Cenderawasih Selenggarakan Upacara Peringatan Hari Pahlawan

Halaman:

Editor: Agus Kusnadi

Sumber: goal.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x