RESMI! 22 Klub Indonesia Berganti Nama Secara Berjamaah

- 2 Juni 2022, 15:52 WIB
Beberapa Tim yang sudah berganti nama dalam kongres PSSI
Beberapa Tim yang sudah berganti nama dalam kongres PSSI /Tangkapan Layar Youtube Cerita Bola/

 

PRIANGANTIMURNEWS - Kongres PSSI Tahun 2022 yang berlangsung di Kota Kembang Bandung Senin 30 Mei 2012 mengesahkan perubahan 22 nama klub sepakbola Indonesia.

dari Liga 1 sampai dengan Liga 3, klub Liga 1 yang mengubah nama yaitu Martapura Dewa United menjadi Dewa United FC, Borneo FC menjadi Borneo FC Samarinda.

Persikabo menjadi Persikabo 1973 dan RANS Cilegon FC menjadi RANS Nusantara FC sedangkan dari Liga 2 ada AHHA PS Pati yang kini telah berubah nama menjadi FC Bekasi City.

sementara itu ada sebanyak 17 tim Liga 3 yang juga disahkan untuk berganti nama tahun ini selain itu kongres biasa PSSI Senin kemarin juga dihadiri oleh Menteri Pemuda dan Olahraga RI Zainudin Amali.

Baca Juga: Liverpool Sudah Menemukan Pengganti Mereka Untuk Sadio Mane Yang Sudah Resmi Hengkang ke Bayern

kongres tersebut juga dihadiri oleh perwakilan dari KONI, KOI, FIFA, AFC hingga FF kongres PSSI menghasilkan beberapa keputusan termasuk soal format Liga 1 dan Liga 2.

serta perubahan nama dari beberapa klub pergantian tersebut sudah tertuang dalam surat keputusan dan sudah ada ketentuannya pergantian nama 22 klub di Liga Indonesia secara bersamaan memang terbilang cukup unik,

pasalnya hal seperti itu sangat jarang terjadi di liga-liga besar seperti di Eropa melihat fenomena perubahan nama klub yang marak terjadi di Liga Indonesia belakangan ini.

PSSI semestinya mulai mempertimbangkan regulasi baru untuk mengatur hal tersebut sebab jika merujuk pada pasal 17 statuta PSSI tahun 2019 tentang kewajiban anggota PSSI tidak ada aturan yang secara spesifik mengatur perubahan nama yang disahkan lewat kongres.

Halaman:

Editor: Galih Cipta Nugraha

Sumber: YouTube Cerita Bola


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x