Profil Calon Pelatih Persib Kim Do-hoon, Ternyata Satu Angkatan dengan Shin Tae Yong

- 14 Agustus 2022, 18:56 WIB
Profil calon pelatih Persib Kim Do-hoon/ facebook Bobotoh Persib
Profil calon pelatih Persib Kim Do-hoon/ facebook Bobotoh Persib /

Tetapi berbeda dari Shin Tae-yong, Kim Do-hoon tergolong terlambat menjalani karier kepelatihan.

Dia tercatat baru terjun berkarier sebagai pelatih ketika menjadi Asisten Pelatih Timnas Korsel U-20 pada tahun 2014.

Lalu tahun 2015, Kim Do-hoon memutuskan untuk berkarier di level klub dan menangani Incheon United sampai 2016.

Baca Juga: Kasus Subang Terkini, Yosep Menangis Minta Keadilan Agar Kasus Pembunuhan Istri dan Anaknya Terungkap?

Dia kemudian mendapatkan kepercayaan besar setelah dipinang salah satu klub papan atas Liga Korsel, Ulsan Hyundai pada tahun 2017.

Prestasi puncaknya adalah ketika membawa Ulsan Hyundai menjadi juara Liga Champions Asia pada musim 2020.

Sebelumnya dia juga membawa Ulsan Hyundai juara Piala FA Korea Selatan pada musim 2017.

Ketika memutuskan berkarier di Singapura dengan membesut Lion City Sailors yang dibawanya jadi juara Singapore Premier League musim 2021.***

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: Facebook Bobotoh Persib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah