Hasil Pertandingan Persib vs PSS Sleman Lengkap Dengan Top Assist Top Skor dan Klasemen Liga 1 2022

- 20 Agustus 2022, 13:41 WIB
Ilustrasi Hasil Liga 1 Beserta jadwal dan klasemen sementara
Ilustrasi Hasil Liga 1 Beserta jadwal dan klasemen sementara /Tangkapan Layar Youtube 97 SPorts/


PRIANGANTIMURNEWS - Berikut ini hasil Liga 1 di hari ini di pekan kelima Jumat 19 Agustus 2022 dilengkapi dengan klasemen top skor top assist dan pastinya jadwal selanjutnya.

Berikut ini hasil Liga 1 di hari ini di pekan kelima 19 Agustus 2022:

Pertandingan antara Bhayangkara FC vs Persis Solo berakhir untuk kemenangan Persis Solo dengan skor 0-1.

Borneo FC vs Persebaya Surabaya berakhir dengan skor 2-1 untuk kemenangan Borneo FC.

Baca Juga: Bursa Transfer Terbaru: Casemiro Sudah Di Carrington, Ndombele Resmi ke Napoli, Aubameyang OTW ke Chelsea!!

Madura United versus Dewa United berakhir dengan skor 1-0 untuk kemenangan Madura United gol dicetak oleh Lulinha Di menit ke-46.

Persita Tangerang vs Persikabo Bogor berakhir dengan skor telak 5-3 untuk kemenangan Persita Tangerang gol Persija Tangerang dicetak oleh Wildan Ramdani Di menit ke-18 Ezequiel Vidal Di menit ke-28 dan menit ke-45,

yang di menit ke-59 dan gol bunuh diri dari Lasenari Di menit ke-68 gol Persikabo dicetak oleh Gustavous Di menit ke-30 dan menit ke-74 dan Dimas Drajad Di menit ke-54.

PSS Sleman vs Persib Bandung berakhir dengan skor 0-1 untuk kemenangan Persib Bandung gol dicetak oleh David da Silva Di menit ke-7.

Baca Juga: Wilujeng Sumping Luis Milla, Ternyata Ini Nilai Kontrak Fantastis Yang Disodorkan Persib!!

Berikut ini klasemen sementara Liga 1 di hari ini:

Di posisi pertama ada Madura United dengan 13 poin di posisi kedua ada Borneo FC dengan 12 poin di posisi ketiga ada Persita Tangerang dengan 12 poin di posisi keempat ada PSM Makassar dengan 10 poin.

Di posisi 5 ada sedangkan di zona degradasi ada Barito Putera dengan 3 poin RANS Nusantara FC dengan dua poin dan Persik Kediri dengan satu poin.

Berikut ini top skor sementara Liga 1 2022 di hari ini di posisi pertama ada Louis Marcello atau Lulihnha dari Madura United dengan 6 gol,

Di posisi kedua ada David da Silva dari Persib Bandung dengan 5 gol dan Matheus Pato dari Borneo.

Baca Juga: Jadwal Lengkap Timnas U17 Indonesia Di Kualifikasi AFC U17 Asian Cup Bahrain 2023

Berikut ini top assist sementara Liga 1 2022 di hari ini per Jumat 19 Agustus 2022:

Di posisi pertama ada Beto Goncalves dari Madura United dengan tiga assist.

Berikut ini jadwal lanjutan Liga 1 2022 di Pekan kelima Sabtu 20 Agustus 2022:

Ada pertandingan antara PSM Makassar vs Arema FC pertandingan di Stadion Gelora BJ Habibie pada pukul 16.00 WIB live di Indosiar dan streaming di aplikasi vidio.com.

Baca Juga: Bukan Karena Pelecehan? Ternyata Ini Alasan Dan Motif Ferdy Sambo Eksekusi Brigadir J!!

RANS Nusantara FC vs Persija Jakarta pertandingan di Stadion Pakansari Cibinong Kabupaten Bogor pada pukul 20.30 WIB live di Indosiar dan pastinya streaming di aplikasi vidio.com.***

Editor: Galih Cipta Nugraha

Sumber: YouTube 97 Sports


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x