Laga Uji Coba Persib Vs Persija Dijaga Ketat Polda: Jakmania Dilarang datang ke GBLA, Begini Alasannya?

- 22 September 2022, 09:30 WIB
Persin
Persin /Risda/

PRIANGANTIMURNEWS - Laga uji coba Persib Bandung Vs Persija Jakarta akan digelar pada Minggu, 2 Oktober 2022.

Kali ini Persib Bandung akan menjadi tuan rumah, karena pertandingan akan di laksanakan di stadion Gelora Bandung Lautan Api atau GBLA.

Akan tetapi baru-baru ini, beredar kabar bahwa pertandingan Persib vs Persija Jakarta akan dijaga ketat oleh Polisi Daerah, atau Polda Jawa Barat.

Baca Juga: Mendebarkan! Pembagian Pot Piala Asia U-20 2023, Timnas Indonesia Berharap Mendapatkan Pot 2, Inilah Alasannya

Yang lebih menyeramkan lagi Polda diguga melarang suporter Persija Jakarta, Jakmania untuk melihat pertandingan langsung nanti.

Bahkan Polda Jabar dipastikan tidak memberikan izin untuk pendukung Persija Jakarta, Jakmania datang ke Bandung.

Tepat saat pertandingan Persib Bandung melawan Persija yang rencananya akan digelar pada Minggu depan, 2 Oktober 2022.

Baca Juga: Meski Latihan Berat, Pemain Persib Bandung Tetap Ceria di Bawah Asuhan Pelatih Luis Milla

Lantas apa alasan dibalik Polda melarang Jakmania datang ke Bandung untuk memberikan semangat langsung kepada Persija Jakarta.

Tidak diizinkannya Jakmania datang ke GBLA ini telah disampaikan oleh Kabid Humas Polda Jabar, Kombospol Ibrohim Tompo.

Halaman:

Editor: Risda

Sumber: YouTube Planet Persib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x