Inilah Alasan Shin Tae Young Tidak Bisa Temani Timnas Senior Indonesia, Muhammad Iriawan Ungkap Seperti Ini

- 3 November 2022, 19:40 WIB
Muhammad Iriawan  Ketua umum PSSI/tangkapan layar dari youtube Onews
Muhammad Iriawan Ketua umum PSSI/tangkapan layar dari youtube Onews /

PRIANGANTIMURNEWS – Ketua umum PSSI Muhammad Iriawan khawatir liga 1 yang kini berhenti dan belum lanjut lagi bisa mengganggu kondisi pemain Timnas Indonesia menjelang Piala AFF 2022.

Maka dari itu Ketua umum PSSI Muhammad Iriawan merencanakan TC di Bali, Timnas senior Indonesia akan berlaga di ajang Piala AFF 2022 pada akhir Desember nanti.

Namun menjelang ajang ini para pemain harus dihadapkan dengan kompetisi yang harus berhenti usai tragedi Kanjuruhan. Muhammad Iriawan belum bisa memastikan waktu liga 1 bakal Kembali bergulir.

Baca Juga: Makna Nama yang Berawalan dengan Huruf B, Ini Penjelasannya

Kondisi ini dikhawatirkan oleh Muhammad Iriawan bisa membuat performa para pemain menurun karena tidak bisa berlaga.

Maka dari Muhammad Iriawan merencanakan para pemain Timnas bakal melakukan pemusatan Latihan atau TC.

Hal itu dilakukan dalam waktu dekat demi persiapan menghadapi Piala AFF 2022.

Baca Juga: Pasca Tragedi Kanjuruhan Keceplosan ucap Hadirin yang Berbahagia, Iwan: Itu Karena Saya Nervous

Itu salah satu mengapa kompetensi harus segera jalan supaya pemain Timnas harus bermain di klubnya sehingga performanya tidak turun.

“Sebentar lagi saya akan melakukan pemusatan Latihan senior di Bali jadi dipanggil lama menjelang akhir Desember nanti Piala AFF itu dilakukan di Bali,”ungkap Muhammad Iriawan.

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: Youtube ONEWS


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x