WOW! Pelatih PSM Makassar Beri Ilmu Tak Biasa Untuk Persib Bandung Kontra Dewa United di Liga 1

- 12 Juli 2023, 11:30 WIB
Pelatih PSM Makassar Bernando Tavares berikan peringatan penting untuk Persib Bandung jelang lawan Dewa United.
Pelatih PSM Makassar Bernando Tavares berikan peringatan penting untuk Persib Bandung jelang lawan Dewa United. /YouTube/RV SPORTNESIA/

PRIANGANTIMURNEWS - Dewa United membuat awalan yang mengesankan di kompetisi Liga 1 musim ini setelah meraih kemenangan atas dua tim besar yakni Arema FC dan PSM Makassar.

Arema FC mereka bekuk dengan skor telak 1-0 oleh gol sundulan yang dicetak oleh Alex Martins di Stadion Indomilk Arena, Tangerang pada Minggu, 2 Juli 2023.

Sedangkan PSM Makassar di Liga 1 dipermalukan Dewa United dihadapan ribuan suporternya yang pada di Stadion Gelora BJ Habibie Parepare.

Baca Juga: Persib Akan Tarik Pemain Korea Selatan Usai Tyronne Del Pino Cedera! Benarkah? Cek Faktanya

Organisasi permainan Dewa United terutama saat bertahan mereka PSM Makassar terus menggempur habis-habisan tetapi hanya satu gol yang bisa mereka ciptakan Dewa United.

"Di babak pertama, kita punya banyak peluang. Kita bahkan juga cetak gol di babak pertama. Kita punya lebih banyak peluang dibanding Dewa United," kata Bernando Tavares.

"Lalu dibabak kedua yang sebenarnya sudah kita diskusikan bahwa lawan punya kemampuan yang cukup baik dan kuat akhirnya terbukti mereka mampu menyamakan kedudukan," kata Bernando Tavares.

Baca Juga: Hasil Imbang Persib VS Arema FC Direspon Asisten Pelatih Pakai Bahasa Sunda!

"Ini sedikit cemas PSM Makassar mimpi buruk pun terjadi bagi kami, saya tak suka hasil pahit ini," katanya.

Bernando Tavares mengaku sangat kecewa dengan hasil buruk yang menimpa PSM Makassar di laga kandang tersebut.

"Ini hasil yang tidak kita inginkan. Saya kecewa dan sedih karena ini juga kekalahan pertama kita selama di Parepare. Ini sesuatu yug harus membuat kita kerja lebih keras lagi kedepannya,” kata Bernando Tavares.

Baca Juga: Keputusan Aneh Wasit di Laga Pertandingan Persib Bandung Vs Arema FC! Bobotoh: Kesalahan Lini Belakang

"Untuk Persib mungkin bisa belajar dari permainan kami saat melawan Dewa United. Pelatih Persib punya cara sendiri jadi kita lihat saja permainan Persib vs Dewa United nanti," kata Bernando Taavares.

Sementara kejutan Dewa United di awal kompetisi akan diuji Persib Bandung pada laga selanjutnya di Stadion GBLA pada Jumat, 14 Juli mendatang.***

Editor: Sri Hastuti

Sumber: YouTube RV SPORTNESIA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x