Anies Baswedan Optimis Dukungan Suara Unggul di Jateng, Walau Konon Basis PDIP

- 25 Desember 2023, 09:00 WIB
Calon Presiden Anies Rasyid Baswedan dalam kegiatan di Ponpes Lirboyo Cabang ke-20 Semarang di Kabupaten Semarang, Jawa Tengah/ANTARA/ HO-Timnas AMIN
Calon Presiden Anies Rasyid Baswedan dalam kegiatan di Ponpes Lirboyo Cabang ke-20 Semarang di Kabupaten Semarang, Jawa Tengah/ANTARA/ HO-Timnas AMIN /

Dia menekankan bahwa basis dukungan kini lebih terkait dengan kebutuhan ekonomi dan kebutuhan pokok masyarakat daripada ikatan basis kepartaian atau gerakan tradisional.

Anies yakin dapat merebut suara di Jawa Tengah, meskipun daerah tersebut sering dianggap basis Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) yang mendukung pasangan Ganjar-Mahfud.

Baca Juga: Anies dan Cak Imin Akan Ciptakan 15 Ribu Lapangan Kerja

Pernyataan Anies ini disampaikan saat menghadiri acara di Kabupaten Semarang, di mana Ponpes Lirboyo Cabang ke-20 mendeklarasikan dukungan untuk pasangan Anies-Muhaimin (AMIN).***

Halaman:

Editor: Sri Hastuti

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x