Solstis Akan Terjadi Pada 21 Desember, Berbahaya kah? Ini Penjelasannya

- 15 Desember 2022, 19:45 WIB
 Ilustrasi Solstis akan terjadi pada 22 Desember. Namun warga diminta tenang karena Solstis tidak berbahaya/  Youtube Hargantoro TV
Ilustrasi Solstis akan terjadi pada 22 Desember. Namun warga diminta tenang karena Solstis tidak berbahaya/ Youtube Hargantoro TV /

Fenomena Solstis sama sekali tidak berbahaya baik terhadap manusia, terhadap alam atau bumi itu sendiri.

Baca Juga: MENGERIKAN!! Ketika Mbappe Membuat Fans Prancis Nyaris Pingsan Karena Tembakan Kerasnya

Jadi kalau ada berita atau video di media sosial yang mengatakan Solstis berbahaya. Tenang saja.

Bahkan ada Imbauan jangan keluar rumah dan dihubung-hubungkan dengan akan terjadinya kiamat semua itu tidak benar.

Yang benar, sikapi kabar semua itu dengan positif.
Jangan keluar rumah apalagi malam-malam keluyuran tentu tidak baik dan rawan bagi keselamat kita.

Dihubungkan dengan kiamat, positif saja. Karena secara tidak langsung mengingatkan kita bahwa dunia adalah sementara dan hari Kiamat pasti akan terjadi.

Kalau disikapi positif semoga kita akan lebih mendekatkan diri kepada Sang Pencipta. Penimena Solstis tentu tidak lepas dari Kehendak-Nya. ***

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: YouTube Hargantoro TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x