Misteri Hutan Sancang Tempat Persemayaman Prabu Siliwangi

- 30 Maret 2022, 19:49 WIB
Potret Hutan Sancang/Screenshoot/Youtube Bujang Gotri
Potret Hutan Sancang/Screenshoot/Youtube Bujang Gotri /

 

 

PRIANGANTIMURNEWS - Hutan Sancang atau lebih dikenal dengan Lebong Sancang wilayah hutan dengan luas sekitar tiga ribu hektar yang berada di Kecamatan Cibalong Kabupaten Garut.

Wilayah Sancang secara umum merupakan hamparan hutan dengan lahan yang datar, namun terdapat tebing-tebing curam di sebagian pesisir pantai khususnya di daerah sebelah timur yaitu wilayah Karang gajah.

Salah satu daerah di hutan Sancang yang berada di pesisir pantai Sancang memiliki daya tarik berupa kawasan hutan yang Asri dengan ekosistem yang unik dan pemandangan alam yang indah.

Baca Juga: Mitos Ujung Kulon Banten Pusat Mahluk Gaib dan Pertapaan Prabu Siliwangi

Bagi masyarakat Sunda khusus yang Sancang buka saja sebuah kawasan hutan yang masih terjaga keasrian alamnya.

Namun Sancang merupakan wilayah Hai yang diselimuti dengan banyak cerita misteri serta legenda di dalamnya hutan Sancang dipercaya sebagai salah satu tempat pusatnya berburu ilmu kadigdayaan,

Serta sarana tempat untuk meningkatkan kesetiaan tak sedikit dari para pecinta dan pelaku supranatural menjadikan Sancang sebagai tujuan utama untuk perjalanan keilmuannya.

Baca Juga: Misteri Sejarah Gunung Salak, Dikenal Angker dan Tempat Menimbun Harta Orang Belanda

Halaman:

Editor: Galih Cipta Nugraha

Sumber: Youtube Bujang Gotri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x