5 Tips Menabung Dengan Penghasilan Pas-pasan, Beginilah Caranya 

18 Februari 2021, 09:41 WIB
Celengan /Gabby K/Pexels/
 
PRIANGANTIMURNEWS- Meskipun harus mengandalkan uang gajian untuk menjalani hidup. Menabung jadi salah satu solusi tetap bertahan dari kebebasan finansial.
 
Apapun yang kita kerjakan, tidak akan sia-sia dilakukan. Apalagi jika harus bertahan dengan uang yang kita punya.
 
Setiap orang memang diberikan rezeki yang berbeda, dan hal itu patut untuk disyukuri.
 
Selain menabung, ada beberapa cara agar tidak mudah terpancing dan tergoda untuk pergi berbelanja.
 
Baca Juga: 5 Hal Yang Harus Kamu Ketahui Memasuki Usia 20-an, Persiapkan Hal Ini dari Sekarang
 
Berikut ini, 5 Tips Menabung Menabung Dengan Penghasilan Pas-pasan versi Priangantimurnews.com.
 
 1.  Buat Daftar Belanja Bulanan
 
Untuk mengantisipasi uang bulanan yang minim tapi memenuhi kebutuhan sehari-hari, dengan cara buat daftar belanja bulanan. List kebutuhan yang paling penting dulu dan sering digunakan.
 
 2. Hindari Belanja Kebutuhan Fashion Berlebih
 
Mengikuti trend memang sudah menjadi budaya di zaman sekarang.
 
Ketinggalan trend hampir sama dengan kurang makan. Terasa lapar dan kurang update.
 
Penuhi kebutuhan pribadi yang paling dibutuhkan. Jangan paksakan terlihat keren, tapi hutan tercecer.
 
Baca Juga: Prajurit TNI Ginanjar Arianda Yang Tewas di Papua Ternyata Warga Kota Banjar. Dimakamkan di TMP
 
 3. Tentukan Skala Prioritas Pengeluaran
 
Menentukan skala Prioritas pengeluaran memang sangat penting untuk menghindari pengeluaran yang sering tidak terasa. 
 
Kebutuhan pribadi yang paling penting harus terpenuhi, dan skala prioritas kebutuhan keluarga yang seimbang.
 
Catat pengeluaran dengan nominal yang dibutuhkan, sinkronkan dengan gaji yang kita dapatkan. 
 
Baca Juga: Mau Bantuan Uang Kuliah Rp 6,6 Juta Per Semester , Segera Datfar ke laman kip kuliah.kemdikbud.go.id
 
 4.  Cari Kerja Tambahan
 
Membuka peluang bisnis rumahan sangat menjanjikan untuk dilakukan, namun membuka bisnis sendiri  harus menjadi skala prioritas utama. Jangan sampai menyampingkan pekerjaan. 
 
Menjadi freelance atau kerja part time apapun itu asalkan halal, sangat boleh dilakukan. Selain akan menambah uang jajan. 
 
Agar bisa menutup gaji bulanan dan mengurangi beban anggaran gaji yang minim.
 
5. Hindari Hutang 
 
Hutang akan sangat menguras dompet bulanan menjadi kantong kosong.
 
Baca Juga: Wow, Cewek Ini Saat Bugil Cukup Menutup dengan Rambut Panjangnya
 
Sebab, berhutang kepada siapapun akan membutuhkan uang yang cukup. Jangan selalu memaksakan berhutang untuk kelihatan mewah. 
 
Manjakan diri dengan hal sederhana. Banyak sekali yang dapat dilakukan untuk membahagiakan diri, nonton film, serial sinetron, baca buku, pergi liburan ke daerah wisata terdekat dan berolahraga.***
 

Editor: Agus Kusnadi

Tags

Terkini

Terpopuler