Kepribadian Ganda: Penjelasan, Gejala, dan Faktor Risikonya

- 11 November 2022, 18:40 WIB
Ilustrasi seseorang yang memiliki kepribadian ganda/Golife
Ilustrasi seseorang yang memiliki kepribadian ganda/Golife /

PRIANGANTIMURNEWS - Dalam kehidupan sehari-hari bisa melihat kepribadian, karakter dan sifat seseorang yang berbeda-beda.

Ada yang bersifat lembut, keras, galak, feminim, maskulin atau bahkan memiliki kepribadian ganda.

Lantas bagaimana jika ada orang yang memiliki kepribadian ganda. Apa gejalanya dan resikonya bagaimana.

Baca Juga: Sampai Nangis Minta Maaf! Dewi Persik Bersikeras Tetap Pidanakan Hatersnya!

Kepribadian ganda adalah kondisi ketika seseorang memiliki dua atau lebih kepribadian yang berbeda.

Kepribadian ganda disebut juga gangguan identitas disosiatif. Kondisi ini umumnya disebabkan oleh pengalaman traumatis yang terjadi berulang di masa kanak-kanak.

Kepribadian ganda atau dissociative identity disorder (DID) sering kali disamakan dengan skizofrenia, padahal sebenarnya kedua kondisi ini berbeda.

Skizofrenia dapat menimbulkan gejala yang memengaruhi pemikiran, perilaku, dan perasaan penderitanya, tetapi tidak memiliki banyak kepribadian seperti pada penderita DID.

Baca Juga: Mengapa 12 November Ditetapkan Menjadi Hari Ayah? Ini Alasan dan Sejarahnya

Penyebab dan Faktor Risiko Kepribadian Ganda

Halaman:

Editor: Muh Romli

Sumber: Alodokter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x